Cara Mendaftar PKH Online 2023 Lewat HP Pakai NIK KTP Sendiri

- 22 Juni 2023, 20:00 WIB
Berikut ini cara mendaftar PKH 2023 dengan NIK KTP sendiri.
Berikut ini cara mendaftar PKH 2023 dengan NIK KTP sendiri. /iqbalnuril/Pixabay

PR DEPOK - Berikut cara mendaftar PKH online 2023 lewat HP pakai NIK KTP sendiri.

Cara mendaftar PKH online 2023 lewat HP cukup mudah, hanya bermodalkan NIK KTP sendiri sudah bisa mendaftar PKH 2023.

Maka dari itu, cus masyarakat siapkan HP yang terkoneksi internet serta data NIK KTP pribadi untuk mendaftar PKH online 2023.

Kementerian Sosial (Kemensos) kabarnya akan mencairkan PKH lagi hari ini.

Baca Juga: Cara Cek Penerima PKH Tahap 3 Lewat HP, Siap-Siap Cair Mulai Juli 2023

Adapun bansos PKH yang akan cair hari ini ialah kepada keluarga penerima manfaat (KPM) yang punya anggota ibu hamil atau nifas.

Selain itu PKH juga dikhususkan bagi balita usia 0-6 tahun, lansia dan disabilitas sosial serta anak sekolah SD, SMP dan SMA.

Total dana bantuan langsung tunai (BLT) yang akan disalurkan juga turut berbeda alias disesuaikan dengan kategori KPM.

Halaman:

Editor: Dini Novianti Rahayu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x