Ini Tanda PKH Tahap 2 2023 Rp750.000 Sudah Cair ke KKS Bank Mandiri dan BRI

- 27 Juni 2023, 12:50 WIB
PKH tahap 2 2023 sudah cair ke KKS Bank BRI dan Mandiri jika muncul tanda ini.
PKH tahap 2 2023 sudah cair ke KKS Bank BRI dan Mandiri jika muncul tanda ini. /Umarul Faruq/Antara//ANTARA/Umarul Faruq/

PR DEPOK – Ketahui tanda BLT PKH tahap 2 2023 sebesar Rp750.000 sudah cair ke KKS Bank Mandiri dan BRI.

BLT PKH tahap 2 2023 kini memasuki akhir jadwal pencairan tahap 2 yaitu periode bulan April, Mei, dan Juni 2023. Adapun pencairan BLT PKH tahap 2 2023 ini hingga kini masih ditunggu-tunggu pencairannya oleh Keluarga Penerima Manfaat (KPM).

BLT PKH tahap 2 2023 ini nantinya akan cair melalui rekening KKS Bank Himbara (Mandiri, BRI, BTN, BNI, dan BSI) dan Kantor Pos Indonesia.

Untuk mengetahui apakah BLT PKH tahap 2 2023 sudah cair atau belum, masing-masing KPM bisa mengeceknya secara berkala di link cekbansos.kemensos.go.id.

Baca Juga: 6 Lokasi Bakso Terkenal di Grogol Petamburan, Jakarta Barat

Di link cekbansos.kemensos.go.id tersebut, masing-masing KPM bisa mengetahui informasi terkait status penyaluran BLT PKH tahap 2 2023, apakah masih dalam proses atau sudah di transfer ke KKS Bank Mandiri dan BRI.

Ada 5 tanda yang harus diketahui jika BLT PKH tahap 2 2023 sudah ditransfer ke rekening KKS Bank Mandiri dan BRI, 5 tanda tersebut adalah:

1. Muncul identitas penerima saat pencarian di link cekbansos.kemensos.go.id selesai

Halaman:

Editor: Dini Novianti Rahayu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x