Kapan PKH Jawa Timur 2023 Tahap 3 Cair? Berikut Info Jadwal Pencairannya

- 1 Juli 2023, 15:43 WIB
Informasi PKH Jawa Timur 2023 tahap 3 yang akan cair.
Informasi PKH Jawa Timur 2023 tahap 3 yang akan cair. /ANTARA/HO-Humas Kota Pekalongan/

PR DEPOK - Kapan PKH Jawa Timur 2023 Tahap 3 Cair? Simak info jadwal pencairannya lewat artikel ini.

Pencairan PKH Jawa Timur 2023 tahap 3 diprediksi akan segera dicairkan begitu juga di berbagai wilayah lainnya.

Apabila mengacu skema tahun lalu, jadwal pencairan PKH Jawa Timur 2023 tahap 3 diprediksi berlangsung mulai Juli 2023 pada awal pekan.

Baca Juga: PKH Tahap 3 2023 untuk Lansia Cair Rp600.000, Kapan Mulai Disalurkan? Intip Jadwal dan Cara Cek Penerima

Selanjutnya pencairan PKH tahap 3 berlanjut lagi pada Agustus dan September 2023 untuk Keluarga Penerima Manfaat (KPM) yang bantuannya tidak cair di bulan Juli.

Ada dua skema penyaluran PKH yakni melalui PT Pos Indonesia dan Bank Himbara terdiri dari BNI, BRI, Mandiri, dan BSI khusus di wilayah Aceh.

Penyaluran bagi KPM di wilayah yang mudah menjangkau bank dilaksanakan oleh Bank Himbara, sementara untuk wilayah 3T ditangani PT Pos Indonesia.

Baca Juga: Buruan Sebelum Sold Out! Konser Jakarta Fair 2 Juli Bakal Diisi Last Child dan Stand Here Alone

PT Pos Indonesia ditargetkan menyalurkan dana bantuan PKH di 83 kabupaten/kota. Penyalurannya sendiri dilakukan dalam tiga skema.

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah