BPNT Tahap 3 Cair Juli 2023? Cek Informasi di cekbansos.kemensos.go.id

- 1 Juli 2023, 17:04 WIB
Ilustrasi penerima BPN tahap 3 2023.
Ilustrasi penerima BPN tahap 3 2023. /WAHDI SEPTIAWAN/ANTARA FOTO

PR DEPOK - Bantuan sosial BPNT tahap 3 dikabarkan akan cair mulai hari ini, Sabtu, 1 Juli 2023. Cek penerimaannya di cekbansos.kemensos.go.id.

Bantuan sosial BPNT merupakan salah satu bantuan sosial yang diberikan oleh kementerian sosial untuk keluarga penerima manfaat (KPM), yaitu keluarga dengan kondisi sosial ekonomi 25 persen terendah di daerah pelaksanaan.

BPNT tahap 3 ini diberikan dalam bentuk Kartu Keluarga Sejahtera yang dapat digunakan untuk membeli kebutuhan hidup sehari-hari, seperti beras, telur, dan bahan pokok lainnya di pasar, warung, serta toko sesuai harga yang berlaku.

Baca Juga: Terbaik! 7 Nasi Goreng Enak dan Legendaris di Cianjur, Cek Lokasi dan Jam Bukanya

Hal ini dilakukan agar rakyat bisa memperoleh nutrisi yang seimbang, tidak hanya karbohidrat, tetapi juga protein, dan lemak.

Bantuan Pangan Non-Tunai (BPNT) sudah diberikan kepada penerima manfaat sejak 2017 silam. Dimana bantuan ini selalu diberikan setiap bulannya secara bertahap, dengan jumlah nominal yang beragam.

Bantuan sosial BPNT Tahap 3 dikabarkan akan mulai cair pada awal bulan Juli secara bertahap. Maka, bagi anda yang termasuk dalam penerima manfaat bisa langsung dicek lebih lanjut apakah bansos tersebut sudah cair atau belum melalui cekbansos.kemensos.go.id.

Baca Juga: Kembali Terulang Pembakaran Al Quran di Swedia, MUI Sesalkan Sikap Pemerintahnya

Berikut Langkah-langkah mengecek penerimaan BPNT Tahap 3, bulan Juli 2023.

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah