Kartu Prakerja Gelombang 61: 6 Hal yang Perlu Diperhatikan Agar Tidak Hangus Bagi Peserta yang Lolos

- 24 September 2023, 13:13 WIB
Ilustrasi - Beli Pelatihan Kartu Prakerja Gelombang 61.
Ilustrasi - Beli Pelatihan Kartu Prakerja Gelombang 61. /Instagram @jeparaid/

PR DEPOK –  Kartu Prakerja Gelombang 61 menjadi salah satu program yang sangat dinanti-nantikan oleh banyak masyarakat untuk meningkatkan keterampilan dan peluang kerja.

 

Namun, agar manfaat dari Kartu Prakerja Gelombang 61 ini bisa maksimal, ada beberapa hal penting yang perlu diperhatikan sebelum Anda memilih dan membeli pelatihan.

Berikut adalah 6 hal yang dapat perlu Anda perhatikan agar kepesertaan Anda dalam Kartu Prakerja Gelombang 61 tidak hangus akibat kesalahan yang Ada lakukan!

6 Hal Penting Kartu Pra Kerja Gelombang 61 yang Perlu Diperhatikan

Baca Juga: 8 Warung Mie Ayam di Sleman, Kuahnya Segar dan Porsinya Banyak!

  1. Pastikan Akun Prakerja Anda Lolos

Setelah dinyatakan lolos sebagai penerima Kartu Prakerja, perhatikan tampilan akun Anda.

Kartu Prakerja yang lolos akan muncul dengan pesan ‘Selamat, kamu menerima Kartu Prakerja.’

Di bawahnya, Anda akan menemukan tiga video panduan yang perlu Anda tonton.

Halaman:

Editor: Cecev Handoyo

Sumber: YouTube Andromeda Oktoberia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x