Cara Cek Daftar Nama Siswa Penerima KJP Plus Bulan November 2023 Online via link kjp.jakarta.go.id

- 7 November 2023, 20:40 WIB
Berikut ini merupakan informasi soal cara cek daftar nama siswa penerima bantuan KJP Plus bulan November 2023.
Berikut ini merupakan informasi soal cara cek daftar nama siswa penerima bantuan KJP Plus bulan November 2023. /Pixabay/Ramadhan Notonegoro

PR DEPOK - Berikut ini akan dijelaskan cara cek daftar nama siswa penerima KJP Plus bulan November 2023 secara online via link kjp.jakarta.go.id.

Pencairan dana KJP Plus kembali menjadi salah satu program yang diestimasikan cair bulan November 2023 kepada siswa yang berdomisili di DKI Jakarta.

Adapun pencairan dana KJP Plus bulan November 2023 ini dilakukan usai tahapan verifikasi dan penetapan penerima KJP Plus 2023 oleh Pemerintah Provinsi DKI Jakarta, pada Oktober 2023 lalu.

Di tahun 2023 sendiri, penerima dana KJP Plus ditargetkan akan menyasar sebanyak 681.508 siswa dari jenjang SD,SMA dan PKMB dengan rentan usia 6-21 tahun.

Baca Juga: Rasanya Mantul Banget! Berikut 7 Bakso Termantap di Kabupaten Karanganyar

Sedangkan dana KJP Plus bulan November 2023 yang sudah cair ini, nantinya dapat digunakan siswa untuk memenuhi kebutuhan sekolah, uang saku, obat-obatan hingga laptop/komputer.

Mengingat telah memasuki bulan November 2023, siswa atau wali siswa kini dapat mulai melakukan pengecekan status penerima KJP Plus bulan November 2023.

Hal ini guna memastikan apakah siswa terdaftar sebagai penerima KJP Plus bulan November 2023 atau tidak melalui link resminya di kjp.jakarta.go.id secara online.

Berikut PikiranRakyat-Depok.com akan menjelaskan cara cek daftar nama siswa penerima KJP Plus bulan November 2023 secara online via link kjp.jakarta.go.id.

Halaman:

Editor: Linda Agnesia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah