Kini Ada Cara Lebih Mudah! Isi Saldo GoPay Lewat SMS Banking BNI, Hanya Rp1.000 Biaya Admin, Serba Praktis!

- 17 Desember 2023, 10:12 WIB
Pengisian saldo GoPay melalui layanan SMS Banking BNI dapat dilakukan dengan mudah.
Pengisian saldo GoPay melalui layanan SMS Banking BNI dapat dilakukan dengan mudah. /Pixabay/Jan Vašek

PR DEPOKBagi pengguna setia GoPay, kini ada cara lebih mudah untuk mengisi saldo, yaitu melalui SMS Banking BNI.

 

Dengan biaya admin yang terjangkau sebesar Rp1.000 dan batas transfer minimum sebesar Rp10.000, pengisian saldo GoPay melalui layanan SMS Banking BNI dapat dilakukan dengan mudah.

Sehingga, pengisian saldo GoPay melalui SMS Banking BNI tidak perlu menggunakan layanan transfer bank tradisional lagi.

Informasi terkait cara mudah pengisian saldo GoPay melalui SMS Banking BNI selengkapnya dijelaskan di artikel ini.

Baca Juga: 14 Quotes Tentang Ibu dari Tokoh Dunia, Inspirasi Ucapan Hari Ibu 2023 Manis dan Menyentuh Hati

Isi Saldo GoPay Lewat SMS Banking BNI

Langkah awal, kirimkan pesan SMS ke 3346 dengan format: TOP(spasi)GOPAY(spasi)CUSTOMER(spasi)Nomor HP(spasi)Jumlah Top Up (contoh: TOP GOPAY CUSTOMER 0812XXXXXX 250000).

Halaman:

Editor: Cecev Handoyo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x