KPM Wajib Tahu! Inilah Cara Cek Penerima BPNT Januari 2024 yang Cair hingga Rp600 Ribu

- 3 Januari 2024, 08:06 WIB
KPM wajib tahu! Inilah cara cek penerima BPNT Januari 2024 yang cair hingga Rp600.000 dalam rapelan tiga bulan.*
KPM wajib tahu! Inilah cara cek penerima BPNT Januari 2024 yang cair hingga Rp600.000 dalam rapelan tiga bulan.* /ANTARA FOTO/Aprillio Akbar

PR DEPOK - KPM wajib tahu! Inilah cara cek penerima BPNT Januari 2024 yang cair hingga Rp600.000 dalam rapelan tiga bulan.

Bagi anda penerima Bansos Bantuan Pangan Non Tunai, Anda harus tahu jumlah nominal beserta cara cek penerimanya.

BPNT 2024 hanya akan diberikan untuk para Keluarga Penerima Manfaat yang namanya sudah terdaftar di DTKS.

Bansos BPNT bisa dicairkan melalui Bank Himbara ataupun PT Pos Indonesia bagi yang tidak memiliki salah satu rekening seperti Bank Mandiri, BRI, BNI, BTN dan BSI.

Baca Juga: 6 Rumah Makan Terbaik dan Hits di Kendal, Sajian Makanan Enak dan Beragam Siap Manjakan Pengunjung

Biasanya BPNT akan dicairkan dalam rapelan per dua bulan sebesar Rp400.000 atau dalam rapelan tiga bulan yakni Rp600.000.

Adapun sistem pencairan BPNT Januari 2024 ini tergantung dari masing-masing kebijakan pemerintah setempat itu sendiri.

Bagi anda yang merasa sudah terdaftar di DTKS dan kurang yakin apakah anda termasuk penerimanya atau bukan, Inilah cara cek penerima BPNT Januari 2024:

1. Login website resmi cekbansos.kemensos.go.id

Baca Juga: NCT 127 hingga SEVENTEEN Siap Datang ke Jakarta Januari 2024, Cek Info Konsernya di Sini!

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x