KLJ Maret 2024 Sudah Cair? Simak Info Pencairan, Cara Cek Penerima, hingga Cara Daftar

- 14 Maret 2024, 21:55 WIB
Info Pencairan, Cara Cek Penerima, hingga Cara Daftar KLJ Maret 2024.
Info Pencairan, Cara Cek Penerima, hingga Cara Daftar KLJ Maret 2024. /Instagram.com/@dinsosdkijakarta

Cara Daftar KLJ Maret 2024

1. Unduh Aplikasi Cek Bansos

Baca Juga: 5 Rekomendasi Kurma Enak dan Sehat untuk Buka Puasa, Tersedia di Indomaret dan Alfamart

2. Buka Aplikasi Cek Bansos jika sudah terunduh.

3. Siapkan NIK dan No KK

4. Pilih menu registrasi atau pendaftaran, lalui ikuti arahan hingga selesai.

Baca Juga: Pemkot Depok Lakukan Tarawih Keliling Ramadan 1445 H, Catat Jadwal dan Masjid yang Dikunjungi

5. Setelah berhasil dan selesai, silahkan klik menu Daftar usulan untuk mendaftar DTKS Kemensos.

Sementara itu, jika tidak terdaftar di DTKS Kemensos namun memenuhi syarat, maka lansia dapat diusulkan untuk menjadi penerima Mekanisme Pemutakhiran Mandiri (MPM) melalui kelurahan setempat.

Itulah Informasi pencairan, cara cek penerima, hingga cara daftar Kartu Lansia Jakarta atau KLJ Maret 2024.***

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x