Suku Bunga Rendah, Berikut Cara Ajukan Pinjaman KUR BRI Langsung Cair Rp100 Juta

- 9 Juni 2024, 17:15 WIB
Berikut ini merupakan cara untuk mengajukan pinjaman KUR BRI 2024 dengan suku bunga rendah, bisa langsung cair.
Berikut ini merupakan cara untuk mengajukan pinjaman KUR BRI 2024 dengan suku bunga rendah, bisa langsung cair. /Pixabay/

Masyarakat yang ingin mengajukan pinjaman KUR BRI untuk modal Rp100 juta bisa memenuhi syarat dengan membawa beberapa dokumen seperti E-KTP, Surat Izin Usaha (bagi plafond yang lebih dari Rp50 juta).

Syarat lainnya adalah sudah melakukan usaha dengan produktif dan layak, sudah berjalan selama 6 bulan, dan tidak sedang menerima kredit seperti KPR, KKB, hingga Kartu Kredit.

Baca Juga: 8 Rumah Makan Primadona di Wonosobo, Lingkungan Bersih dan Nyaman Worth It untuk Dikunjungi!

Cara mengajukan pinjaman KUR BRI sebagai berikut:

1. Akses laman kur.bri.co.id dan pilih opsi Ajukan Pinjaman
2. Login dan pakai email yang aktif dan pilih opsi “Saya adalah nasabah BRI” pilih setuju
3. Lalu, pilih Ajukan pinjaman dan verifikasi I’m Not Robot”
4. Pilih Hitung angsuran dan klik “Ajukan Pinjaman”

Jika pengajuan pinjaman disetujui, masyarakat bisa datang ke kantor Bank BRI di waktu yang telah ditentukan.

Itulah cara mengajukan pinjaman Rp100 juta di KUR BRI dengan suku bunga rendah per tahunnya. ***

Halaman:

Editor: Linda Agnesia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah