Lagu 'Mantanku' dari KOTAK, Ini Lirik dan Chord Gitarnya

1 Februari 2021, 17:58 WIB
Band Kotak. /instagram.com/@kotakband_

PR DEPOK - Grup musik KOTAK baru saja meluncurkan video dari lagu terbarunya dengan judul 'Mantanku'.

Sebelumnya pada September 2020 lalu lagu ini telah dirilis yang merupakan bagian dari album 'Identitas'.

Grup musik KOTAK merupakan salah satu grup musik yang telah muncul sejak 2004 silam.

Baca Juga: TikTok Buss It Challenge Versi Indonesia, Ada Lagu Sunda 'Ayun Ambing', Kebaya, hingga Kain Batik

Hingga kini, grup musik dengan formasi terbaru Tantri,Chua dan Cella ini masih mewarnai belantika musik Indonesia.

Sebagaimana diberitakan Media Jabodetabek sebelumnya pada artikel 'Lirik Lagu Mantanku KOTAK, Bikin Kamu Gagal Move On', lagu "Mantanku" bercerita tentang seseorang yang merindukan sang mantan tercinta.

Berikut lirik lagu dan chord gitar dari lagu 'Mantanku'.

Baca Juga: Disebut Lobster Gurun Usai Komentari Kasus Abu Janda, Susi Pudjiastuti Berikan Jawaban Menohok Ini

G Em

apa kabar sekarang kamu...

C G/B Am

sang mantanku...

D C G/B Em

yang pernah jadikanku...

Baca Juga: Cek Penerima BSP/BPNT Februari 2021 Rp200 Ribu dengan NIK KTP dan KIS di dtks.kemensos.go.id

C D

tujuan hidupmu...

G Em C G/B Am

coba kamu tanyakan aku.. sekarang...

D C G/B Em

apa aku bahagia...

Baca Juga: Update Persebaran Covid-19 Depok, 1 Februari 2021: 27.238 Positif, 22.109 Sembuh, 575 Meninggal

C

coba lihatlah sebentar saja...

(Chorus)

D Am D G D/F# Em

kamu pergi.. setelah ku setia...

Am D G

habis sudah.. cintaku...

Baca Juga: Ridwan Kamil Resmikan Program 'PUSPA' dengan Optimalisasi Puskesmas Sebagai Upaya Lawan Covid-19

Am D G D/F# Em

kamu pergi.. setelah ku percaya...

Am D C

dan tak.. tersisa.. untukku...

D G

memulai.. yang baru...

Baca Juga: Ingatkan Bahayanya Virus Nipah, Epidemiolog: Ancaman Nyata Ketika Masuk ke Negara Asia Tenggara dan Selatan

(Int.) Em C G/B Am...

D C G/B Em

C Cm..

(Chorus)

Am D G D/F# Em

kamu pergi.. setelah ku setia...

Baca Juga: Ada Bansos Rp200 Ribu Perbulan untuk Membeli Sembako, Simak Cara Mendapatkannya

Am D G

habis sudah.. cintaku...

Am D G D/F# Em

oh kamu pergi.. setelah ku percaya...

Am D C D

dan tak.. tersisa.. untukku.. memulai...

Baca Juga: BSP/BPNT Februari 2021 Rp200 Ribu Kembali Disalurkan, Berikut Syarat dan Cara Daftarnya

C D G

untukku.. memulai.. yang baru...

Em G

apa kabar sekarang kamu...

***(Putri Amaliana/Media Jabodetabek)

Editor: Adithya Nurcahyo

Sumber: Media Jabodetabek

Tags

Terkini

Terpopuler