Lirik Lagu ‘Duka’ oleh Last Child

27 April 2023, 08:22 WIB
Ini lirik lagu 'Duka’ yang dinyanyikan Last Child. /Instagram @mylastchild

PR DEPOK - Lagu ‘Duka’ dinyanyikan oleh seorang band asal Indonesia bernama Last Child.

 

Lagu ini rilis di YouTube pada 25 September 2016 di kanal YouTube LAST CHILD dengan judul Last Child - DUKA (Official Lyric Video).

Saat ini, videonya sudah dilihat lebih dari 160 juta penonton, 770 ribu lebih penonton diantaranya menyukai video tersebut.

Berikut lirik lagu ‘Duka’ yang dinyanyikan oleh penyanyi Last Child. Simak liriknya dibawah ini.

Baca Juga: Aktor Asal Kanada Meninggal Dunia Usai Operasi Plastik Agar Mirip Jimin BTS

Lirik

Kau membunuhku dengan kepedihan ini

Kau hempaskan ku ke dalam retaknya hati

Hingga air mata tak mampu tuk melukiskan perih

Yang kau ukir dalam hati ini

 

Kau hancurkan diriku saat engkau pergi

Setelah kau patahkan sayap ini

Hingga ku takkan bisa tuk terbang tinggi lagi

Dan mencari bintang yang dapat menggantikanmu

Baca Juga: BPNT 2023 April Masih Cair? Masyarakat Bisa Ambil Bantuan Rp200.000 di 2 Tempat Berikut

Sampai kini masih ku coba

Tuk terjaga dari mimpiku

Yang buat ku tak sadar bahwa

Kau bukan lagi milikku

 

Walau hati tak akan pernah

Dapat melupakan dirimu

Dan tiap tetes air mata yang jatuh

Kuatkan rinduku

Baca Juga: PKH Tahap 2 Masih Cair Akhir April 2023? Simak Informasi Pencairan dan Nominal BLT yang Disalurkan

Pada indah bayangmu

Canda tawamu

Pada indahnya duka

Dalam kenangan kita.***

Editor: Tesya Imanisa

Sumber: Youtube Last Child

Tags

Terkini

Terpopuler