Jadi Pasien Covid-19, Marshel Widianto Ingatkan Prokes: Jangan Sampai Baju Lebaran Dipake di Ruang Isolasi

- 9 Mei 2021, 20:10 WIB
Marshel Widianto.
Marshel Widianto. /Instagram/@marshel_widianto

Marshel Widianto juga menunjukan cuplikan video saat bersama para perawat di ruang isolasi sambil menggunakan alat bantu pernapasan.

Baca Juga: Drama Vincenzo Tamat, Song Joong Ki Ungkap Alasannya Menangis Saat Hari Terakhir Syuting

Gue akui sempat kaget waktu dibilang positif Covid-19 jadi masih butuh waktu lama buat Gue untuk bisa berbagi keadaan Gue sama Elu semua,” kata Marshel Widianto.

Tapi waktu terus berjalan dan Gue merasa kalau sampai saat ini Gue masih bertahan itu semua pasti karena doa banyak orang,” tambahnya.

Karena telah merasakan penderitaan menjadi pasien Covid-19 dan diisolasi Marshel Widianto meminta agar penggemarnya tetap menjaga diri.

Tetap sehat ya buat kamu semua, Gue Cuma butuh doa dari Elu, salam cinta hangat dariku untuk mu,” ucap Marshel Widianto.

Baca Juga: Nyatakan Keluar dari PKPI yang Dipimpin Diaz Hendropriyono, Teddy Gusnaidi: Kedepan PKPI Semakin Hebat

Selain itu stand up comedian yang menjadikan kemiskinan sebagai bahan lawakan ini juga masih bisa melawak atas sakit yang dideritanya

Ini berarti tubuh Gue sudah mulai Kaya, karena sudah bisa sakit,” kata Marshel Widianto.

Biasanya kalau sakit the tawar anget aja,” tambahnya.***

Halaman:

Editor: Adithya Nurcahyo

Sumber: Instagram @marshel_widianto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x