Resmi Jadi Pemilik Klub Sepak Bola Persikota Tangerang, Prilly Latuconsina: Tidak Ada yang Tidak Mungkin

- 1 Februari 2022, 12:42 WIB
Prilly Latuconsina mengungkapkan kebanggaannya usai berhasil jadi pemilik klub sepak bola, Persikota Tangerang.
Prilly Latuconsina mengungkapkan kebanggaannya usai berhasil jadi pemilik klub sepak bola, Persikota Tangerang. /Instagram.com/@prillylatuconsina96/

Setelah unggah tersebut, Prilly Latuconsina mendapat pesan pada Instagramnya dari pihak Persikota Tangerang.

“Malam kak Prilly, sudah kembali ke tanah air? Hope everything doing fine ya kak.. boleh kapan-kapan bisa melihat dan support Persikota latihan kak Prilly,” pesan dari Persikota Tangerang.

Baca Juga: Covid-19 Mewabah di Antara Anggotanya, Parlemen Iran Terpaksa Hentikan Sementara Pertemuan

Prilly Latuconsina pun menjawab pesan tersebut, yang mengiyakan untuk bisa melihat klub Persikota Tangerang berlatih.

“Hallo selamat pagi maaf ya baru balas, iya nih sudah di rumah. Thank you. Wah boleh-boleh. Kapan Persikota latihan?” jawab Prilly.

Pada video yang diunggah pun terlihat Prilly Latuconsina mengunjungi tempat latihan Persikota Tangerang.

Kemudian dilanjutkan dengan tanda tangan untuk bergabung pada klub Persikota Tangerang.***

Halaman:

Editor: Linda Agnesia

Sumber: Instagram @prillylatuconsina96


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah