Persaingan Sengit Love in Contract, Love is for Suckers, dan Bad Prosecutor: Berikut Link Nonton Dramanya

- 13 Oktober 2022, 16:19 WIB
Rating Episode Terbaru Bad Prosecutor dan Love in Contract Kompak Turun, Love is for Suckers Tetap Stabil, Berikut link nonton dramanya.
Rating Episode Terbaru Bad Prosecutor dan Love in Contract Kompak Turun, Love is for Suckers Tetap Stabil, Berikut link nonton dramanya. /Dok. Soompi

PR DEPOK - Bagi penggemar drama Korea (drakor) rating merupakan sebuah patokan atau rekomendasi drakor mana yang ingin ditonton.

Persaingan sengit pun terjadi pada drakor Bad Prosecotur, Love in Contract dan Love is for Suckers mengenai mana yang menduduki rating tertinggi.

Drakor Bad Prosecutor ternyata mampu mempertahankan posisinya sebagai drama yang tayang pada hari Rabu dan Kamis malam menjadi No. 1.

Baca Juga: 3 Rencana Diet Mudah untuk Menurunkan Berat Badan dan Meningkatkan Kesehatan

Dilansir dari soompi oleh PikiranRakyat-Depok.com, menurut Nielsen Korea, pada siaran 12 Oktober dari drakor Love in Contract mengumpulkan peringkat nasional rata-rata 2,859 persen.

Ini merupakan penurunan dari peringkat minggu sebelumnya sebesar 3,539 persen.

Drakor Bad Prosecutor dari KBS2 mencetak rating nasional rata-rata 4,6 persen, yang juga merupakan penurunn dari skor episode sebelumnya sebesar 5,0 persen.

Baca Juga: Klik bsu.kemnaker.go.id untuk Cek Status Penerima dan Dapatkan BSU 2022 Tahap 5 Rp600.000

Sementara itu, episode ketiga Love is for Suckers dari ENA mencetak rating nasional rata-rata 1,2 persen, yang sama dengan rekornya di minggu lalu.

Halaman:

Editor: Dini Novianti Rahayu

Sumber: Soompi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x