Ragam Kuliner di Pekan Raya Jakarta 2023 yang Wajib Dicoba!

- 3 Juni 2023, 21:28 WIB
Ini ragam kuliner yang akan hadir di Pekan Raya Jakarta 2023.
Ini ragam kuliner yang akan hadir di Pekan Raya Jakarta 2023. /Instagram/@yusofgajah

5. Sate Padang - Kuliner Khas Padang, Sumatera Barat

Sate Padang, kuliner khas Padang ini pun sudah tersebar di seluruh Indonesia, termasuk Jakarta, berbahan daging sapi yang diiris tipis, serta tambahan saus kuning kental, campuran kacang, cabai, dan tepung beras.

6. Bakso Malang - Kuliner Khas Malang

Kuliner khas malang ini kuliner yang sudah tersebar di daerah Jakarta dan sekitarnya, setiap hari pedagang keliling bakso malang ini pun mudah ditemui.

Baca Juga: 15 Twibbon Ucapan Hari Lingkungan Hidup Sedunia 2023 Design Unik dan Menarik, Yuk Pasang di Medsos Kamu!

Kuliner berkuah dengan tambahan kerupuk pangsit, bakso goreng, bakso, dan siomay, wajib dicoba jika kalian datang ke PRJ.

7. Baso Cup

Kuliner bakso dengan penyajian di cup, bukan mangkuk.

Selain 7 kuliner di atas jajanan makana ringan seperti American Donut, Lapis Bogor Sangkuriang, burger, dan Chocomory pun mewarnai stand Jakarta Fair tahun lalu.

Baca Juga: Mantap! 5 Nasi Goreng Lezat di Kudus, Cek Alamatnya

Seperti kita ketahui bahwa Haji Syamsudin Mangan adalah pencetus pembetukan PRJ ini, yang kala itu berperan sebagai Ketua Kadin (Kamar Dagang dan Industri).

Usulannya diterima baik oleh Gubernur DKI Jakarta Ali Sadikin untuk dibuatnya pameran besar yang menghadirkan produk dalam negeri.***

Halaman:

Editor: Tesya Imanisa

Sumber: jakartafair.co.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x