7 Rekomendasi Drama Korea Romantis yang Cocok untuk Temani Liburan di Rumah: Ada My Dearest

- 1 Januari 2024, 20:36 WIB
 7 rekomendasi drama Korea romantis untuk mengisi waktu liburan Anda.
7 rekomendasi drama Korea romantis untuk mengisi waktu liburan Anda. /Instagram @doonanetflix

Namun, akhirnya Kim Tae Young terlibat hubungan romantis dengan Lee Kwon Sook. Drama Korea romantis ini diperankan oleh Lee Sang Yeob, Kim So Hye, Park Ji Hwan, dan masih banyak lagi.

6. A Time Called You
Drama Korea romantis selanjutnya yang cocok untuk temani liburan di rumah ada A Time Called You, yang diperankan oleh Ahn Hyo Seo, Jeon Yeo Been, dan Kang Hoon.

Drama romantis ini merupakan adaptasi dari drama Taiwan “Some Day or One Day”, yang menceritakan tentang kisah cinta Jun Hee yang secara ajaib melakukan perjalanan waktu ke tahun 1998.

Baca Juga: KJP Plus Januari 2024 Kapan Cair? Cek Jadwal Pencairan dan Daftar Penerima di kjp.jakarta.go.id

Di sana dia terbangun sebagai siswa sekolah menengah Min Ju dan bertemu Si Heon, siswa laki-laki yang mirip dengan mendiang pacarnya.

7. Doona!
Rekomendasi drama korea romantis terakhir ada Doona!, menceritakan kisah cinta seorang mahasiswa biasa dengan seorang mantan idol kpop yang bertemu di sebuah rumah bersama dekat universitas.

Drama ini diperankan oleh Suzy, Yang Se Jong, Ha Young, Park Se Wan, Kim Do Wan, dan masih banyak lagi.

Baca Juga: Tayang Perdana Hari Ini! Berikut Sinopsis Drakor Marry My Husband, Lengkap dengan Full Jadwal Tayangnya

Demikian 7 rekomendasi drama Korea romantis yang cocok untuk temani liburan di rumah, ada My Dearest hingga My Lovely Boxer.***

Halaman:

Editor: Dini Novianti Rahayu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah