Resep Sop Ayam, Simpel dan Enak

5 April 2023, 19:38 WIB
Ini resep sop ayam simpel dan enak. /YouTube resep simbok

PR DEPOK - Jika diantara Anda ada yang ingin masak dengan cara yang simpel tapi enak, bisa dicoba menu satu ini.

 

Namanya adalah sop ayam. Walaupun cara pembuatannya simpel, tetapi dari segi rasa tetap enak.

Berikut resep sop ayam yang dikutip PikiranRakyat-Depok.com dari YouTube resep simbok.

Bahan Sop Ayam

Baca Juga: Lampard Dikabarkan Nonton Pertandingan Chelsea vs Liverpool, Siap Melatih Chelsea Kembali?

250 gram ayam

3 wortel

3 batang daun bawang

4 bawang putih

Baca Juga: Siap Tikung Real Madrid, Bos Chelsea Langsung Melakukan Kontak dengan Julian Nagelsmann

½ sendok makan garam

½ sendok makan royco ayam

¼ sendok makan lada bubuk

1 liter air

Baca Juga: Simak Estimasi Tanggal Pembukaan KUR BRI 2023, Bakal Dibuka Bulan Ini?

Minyak goreng

Daun seledri

Bawang goreng

Cara Membuat Sop Ayam

Baca Juga: Promo Lebaran ke Jakarta, Garuda Indonesia Beri Diskon Tiket Penerbangan Mulai dari Rp700 Ribu

1. Potong-potong ayam

2. Masukkan ke air yang sudah mendidih

3. Rebus sebentar hingga berbusa

4. Setelah berbusa, matikan api dan angkat ayamnya

Baca Juga: Siapa yang Berhak Dapatkan BPNT 2023 April? Bantuan Rp200.000 Siap Cair Bulan Ini

6. Potong-potong 3 wortel

7. Potong-potong 3 batang daun bawang lalu sisihkan

8. Cincang halus 4 bawang putih

9. Panaskan sedikit minyak goreng

Baca Juga: Ramalan Zodiak Libra, Scorpio, Sagitarius Kamis, 6 April 2023: Keuangan Melimpah Jadi Sumber Kebahagiaan

10. Goreng bawang putih hingga warnanya kuning kecoklatan

11. Tuang 1 liter air

12. Tuang ayam yang sudah direbus

13. Tuang ½ sendok makan royco ayam

Baca Juga: PKH 2023 Siap Cair Lagi April untuk Lansia hingga Ibu Hamil, Ambil Bantuanmu Sekarang di Sini

14. Tuang ½ sendok makan garam

15. Tuang ¼ sendok makan lada bubuk

16. Aduk dan masak hingga ayam matang

17. Tuang wortel

Baca Juga: Ramalan Zodiak Aries, Taurus, dan Gemini Besok 6 April 2023: Yakin dengan Keputusanmu, Usaha Pasti Sukses

18. Masak sampai empuk

19. Tuang daun bawang

20. Masak sebentar saja

21. Tuang daun seledri dan bawang goreng.***

Editor: Tesya Imanisa

Sumber: YouTube resep simbok

Tags

Terkini

Terpopuler