Recommended! 4 Tempat Makan Sate di Dieng, Catat Alamat dan No Telepon!

19 Juni 2023, 15:17 WIB
4 tempat makan sate di Dieng. /YouTube Arfiani Yanuar

PR DEPOK - Makan sate salah satu masakan yang nikmat disajikan saat masih panas, apalagi di Dieng yang terkenal dengan cuacanya yang dingin.

 

 

Dieng bertempat di dataran tinggi memang cocok mengonsumsi sate, makanan yang dibakar sebelum dimakan ditambah dengan lontong, membuat lidah tidak ingin berhenti bergoyang.

Harga yang relatif murah, sate di Dieng terletak di kawasan wisatanya, sehingga saat perut lapar bisa dijadikan pilihan utama untuk mengganjalnya.

Sambil menunggu sate dibakar, para pencinta kuliner ini bisa melihat indahnya pemandangan di Dieng yang begitu mempesona.

Baca Juga: Berakhir Damai, Baekhyun, Xiumin dan Chen EXO Tetap di SM Entertainment

Berikut 4 rekomendasi tempat sate di Dieng yang telah dirangkum PikiranRakyat-Depok.com.

1. Sate Kambing Bang Bima

Alamat: Jl. Dieng No.16, Dieng, Kec. Kejajar, Kabupaten Wonosobo, Jawa Tengah 56354

Buka setiap hari pukul 10.00–04.00

Baca Juga: Link Nonton Kimetsu no Yaiba Season 3 Episode Terakhir, Akankah Berlanjut ke Season 4?

No telepon: 0813-5789-5109

2. Warung Sate Kambing Muda

Alamat: Jalan Dieng No.28 kulon, RT.01/RW.03, Karangsari, Dieng Kulon, Kec. Batur, Kab. Banjarnegara, Jawa Tengah 53456

Jam buka: -

Baca Juga: Jadwal Pencairan BPNT dan PKH Juni 2023, Cek Besaran Dana dan Penerima di cekbansos.kemensos.go.id

No telepon: 0852-9113-3103

3. Warung Makan Sang Aji

Alamat: Jl. Dieng No.13, Karangsari, Dieng Kulon, Kec. Batur, Kab. Banjarnegara, Jawa Tengah 53456

Buka setiap hari pukul 08.00–20.00

Baca Juga: 6 Pilihan Soto Banjar di Balikpapan yang Sedap Pol, Catat Lokasinya

No telepon: 0821-3441-6642

4. Sate Bayu Dewa, Pawuhan Dieng

Alamat: Pawuhan, Simpangan, Karangtengah, Kec. Batur, Kab. Banjarnegara, Jawa Tengah 53456

Jam buka:

Baca Juga: Ramalan Zodiak Capricorn, Aquarius, dan Pisces, Selasa, 20 Juni 2023: Kemajuan Karier dan Pengendalian Emosi

Sabtu-Kamis 12.00–06.30

Jumat Tutup

No telepon: 0895-1848-8816

Demikianlah 4 tempat makan sate di Dieng, aroma khas dari sate membuat selera makan bertambah, terlebih di cuaca dingin, selamat mencoba.***

Editor: Tesya Imanisa

Tags

Terkini

Terpopuler