5 Mie Ayam Termantap yang Bisa Anda Coba di Kendal

6 Agustus 2023, 13:45 WIB
Berikut rekomendasi 5 mie ayam termantap yang bisa Anda coba di Kendal, ini alamat, jam buka, dan rating.* /Instagram @mieayamberkat/

PR DEPOK - Mie ayam biasanya cocok dicampur dengan beberapa makanan lainnya seperti bakso, pangsit, sayuran hijau, dan masih banyak lagi. Bagi yang suka pedas, bisa ditambah dengan sambal.

 

Mie ayam telah dijual di berbagai daerah di Indonesia, salah satunya adalah Kendal, Jawa Tengah. Terdapat beberapa mie ayam dengan rasa enak yang dapat Anda temukan di Kendal.

Berikut PikiranRakyat-Depok.com rangkum, rekomendasi 5 mie ayam termantap yang bisa Anda coba di Kendal. Informasinya akan meliputi beberapa hal seperti nama, alamat, jam buka, dan rating dari masing-masing tempatnya.

1. Miyago “Mie Ayam-Goreng” Pangsit

Baca Juga: Ogah Menyesal Lagi, Nikita Mirzani Langsung Pindah Lapak Streaming ke Shopee Live Demi Omzet yang Lebih Besar

Alamat

Jl. Mangga Empat Lima, Puri, Purwokerto, Patebon, Kabupaten Kendal.

Jam Buka

Setiap hari pukul 10:00 - 21:00.

 

Rating

4.5

Baca Juga: 7 Lokasi Warung Bakso Paling Nikmat dan Populer di Rembang, Jawa Tengah, Ini Jam Bukanya

2. Bakso & Mie Ayam Bang Jun

Alamat

Jl. Pahlawan 1, Kersan, Kebondalem, Kendal, Kabupaten Kendal.

Jam Buka

Setiap hari pukul 10:00 - 21:00.

 

Rating

4.1

Baca Juga: 8 Warung Soto di Jakarta Utara, Cocok Sebagai Pelepas Dahaga Lapar

3. Mie Ayam Pak Sawab

Alamat

Jl. Raya Sukodono, Tompo Satu, Trompo, Kendal, Kabupaten Kendal.

Jam Buka

Setiap hari pukul 11:00 - 22:00.

 

Rating

4.4

Baca Juga: 9 Kuliner Mie Ayam dan Bakso di Kediri yang Terpopuler, Catat Lokasinya

4. Bakso & Mie Ayam Wonogiri Asli

Alamat

Jl. Raya Sukodono, Dempel, Dempelrejo, Ngampel, Kabupaten Kendal.

Jam Buka

Setiap hari pukul 10:00 - 20:00.

 

Rating

4.5

Baca Juga: Ramalan Zodiak Cancer, Sagitarius, Aries, Besok Senin, 7 Agustus 2023: Menemukan Kebahagiaan dan Kepuasan

5. Mie Ayam & Bakso JTS

Alamat

Blk. S, Manggisan, Langenharjo, Kendal, Kabupaten Kendal.

Jam Buka

Setiap hari pukul 10:00 - 19:00.

 

Rating

4.8

Baca Juga: 8 Opsi Bakso di Bojonegoro, Jawa Timur yang Menggugah Rasa, Berikut Lokasinya

Demikian informasi tentang rekomendasi 5 mie ayam termantap yang bisa Anda coba di Kendal.***

Editor: Tyas Siti Gantina

Tags

Terkini

Terpopuler