5 Tempat Makan di Klaten, Rasakan Sensasi Makan Bersama Ikan Koi Ada Promo 9.9

3 September 2023, 20:26 WIB
Berikut rekomendasi 5 tempat makan di Klaten, Jawa Tengah yang bisa kalian kunjungi yang mendapatkan rating bagus.* / Instagram @michelealex.

PR DEPOK - Promo 9.9 bukan hanya di market place online, tapi di salah satu tempat makan di Klaten ini pun menawarkan promo yang sama. Koito Resto & Cafe By Kandang Koi Farm akan memberikan diskon dan giveaway bagi 9 orang yang beruntung.

 

Bagi warga Klaten atau para pendatang yang ingin makan rekomendasi soto bening dan segar dengan harga murah meriah bisa kunjungi tempat makan 'Soto Segeer Mbok Giyem' tersedia juga menu sate yang tak kalah nikmat.

Berikut rekomendasi 5 tempat makan di Klaten, Jawa Tengah yang bisa kalian kunjungi yang mendapatkan rating bagus dari para pengunjung.

1. Gendhis Wangi Resto & Cafe
Rating 4,5

Baca Juga: Mengatasi Polusi: Penerapan Catalytic Converter pada Kendaraan Tua Roda 2 dan 4

Alamat: JL. Ki Ageng Gribig, No. 81, Dadimulyo, Dadmulyo, Gergunung, Kec. Klaten Utara, Kabupaten Klaten, Jawa Tengah

Minggu-Jumat pukul: 08.30–21.30
Sabtu pukul: 08.30–22.00
Bawa pulang: 09.00–21.30

 

Menu: ayam utuh Rp115 ribu, paket Mubarak untuk 4 orang Rp180 ribu, dan masih banyak menu lainnya

No telepon: 0812-9988-6779

2. Koito Resto & Cafe By Kandang Koi Farm
Rating 4,5

Alamat: Lembu, Jimus, Kec. Polanharjo, Kabupaten Klaten, Jawa Tengah

Baca Juga: Bantuan Sosial BPNT Tahap 4 Mulai Cair di 4 Wilayah Ini! Daerah Mana Sajakah?

Jam buka-tutup:

Sabtu-Minggu pukul: 09.00–22.00
Senin-Jumat pukul: 09.00–21.00

 

No telepon: 0878-7290-9887
Menu: aneka rice bowl, promo 9.9 diskon 9% variates dish dan giveaway bagi 9 pengunjung yang beruntung

3. Soto Segeer Mbok Giyem
Rating 4,5

Alamat: Jl. Mayor Kusmanto, Sipacar, Semangkak, Kec. Klaten Tengah, Kabupaten Klaten, Jawa Tengah

Baca Juga: 7 Daftar Tempat Makan Sate Paling Top di Brebes, Terjamin Wuenak Tenan!

Buka setiap hari pukul: 05.30–20.30
No telepon: 0857-2500-0060

Tersedia sosis solo, aneka sate, sate usus, sate ayam dan sate paru. Warung soto luas dan bersih, ada indoor dan outdoor.

 

Sotonya disajikan dengan cepat, soto dicampur nasi dan sayuran, kuah bening dan segar. Satu porsi soto 11 ribu, sate usus 6 ribu, sate ayam 7 ribu, dan sate paru 12 ribu, gorengan 2 ribu.

4. Djenak Klaten
Rating 4,5

Baca Juga: Siap-Siap! Harga Playstation Plus Naik, Catat Besarannya

Alamat: Jl. Mayor Kusmanto, Tegaltalang, Semangkak, Kec. Klaten Tengah, Kabupaten Klaten, Jawa Tengah

Minggu-Kamis pukul: 11.00–22.00
Jumat-Sabtu pukul: 11.00–23.00

 

No telepon: 0813-2883-9300
Menu: nasi goreng Rp25 ribu, gado-gado Rp20 ribu, berbeque chicken wings Rp20 ribu, dan menu lainnya

5. Kampung Kuliner Klaten
Rating 4,4

Alamat: Sekaranom, Jl. Kopral Sayom, Kec. Klaten Utara, Kabupaten Klaten, Jawa Tengah

Baca Juga: 6 Rekomendasi Sate di Daerah Depok yang Bikin Nagih, Pecinta Kuliner Wajib Coba

Jam buka-tutup:

Rabu-Senin pukul: 12.00–21.00
Selasa: tutup

 

No telepon: 0812-2727-3067 (Kirim pesan, biasanya merespons dalam satu jam)

Kampung kuliner di Klaten, tempat luas dan teduh, terdapat banyak warung dan stand makanan yaitu steak, steambot koisuki, grill, mie , aneka ayam, dimsum, baju.

Demikianlah rekomendasi 5 tempat makan di Klaten, Jawa Tengah, nikmati sensasi makan bersama ikan koi.***

Editor: Tyas Siti Gantina

Tags

Terkini

Terpopuler