5 Wisata Pantai Terindah di Jawa Barat dengan Waktu Perjalanan 2,5 Jam dari Bandung

29 Oktober 2023, 13:40 WIB
Ini lima rekomendasi tempat wisata pantai terindah di Jawa Barat dengan waktu perjalanan 2,5 Jam dari Bandung. /Dok. Disparbud Jabar

PR DEPOK - Liburan yang paling menyenangkan adalah berwisata ke pantai bersama keluarga atau dengan pasangan. Pantai kerap kali menjadi pilihan tempat wisata karena memiliki pemandangan yang indah juga bisa bersantai sambil main air.

 

Pantai di Jawa Barat sangat ramai dan populer, perjalanan bisa menghabiskan waktu 2,5 jika perjalanan Anda Bandung.

Yuk Pantai mana saja sih yang bisa dikunjungi di Jawa Barat, berikut adalah 5 wisata pantai terindah di Jawa Barat waktu perjalanan 2,5 jam dari Bandung.

1. Pantai Santolo

Baca Juga: 10 Bakso Paling Enak dan Laris di Garut, Segera Cek Alamatnya di Sini!

Pantai Santolo salah satu pantai yang sering dikunjungi saat hari libur, lokasi berada di Kabupaten Garut. Dari Bandung Anda bisa menghabiskan waktu 4 jam 37 menit jika pakai jalur Ciwidey-Cidaun.

2. Pantai Jayanti

Pantai Jayanti juga salah satu pantai yang ramai dan memiliki pemandangan yang indah. Pantai Jayanti berada di Cidaun, Kabupaten Cianjur, dari Bandung Anda bisa menghabiskan waktu 3 jam 41 menit.

3. Pantai Rancabuaya

Baca Juga: Tata Cara Shalat Gerhana Bulan

Pantai Rancabuaya berada di Garut, yang paling sering dikunjungi di hari libur, dari Bandung Anda akan menghabiskan waktu 4 jam jika pakai jalur Pangalengan dan 3 jam 50 menit jika pakai jalur Ciwidey-Cidaun.

4. Pantai Pondok Bali

Pantai Pondok Bali berada di Subang, jarak yang bisa ditempuh lebih cepat dari pantai lainnya, yaitu 2 jam 37 menit pakai tol Cipularang dan jalan Raya Pantura.

5. Pantai Sayang Heulang

Baca Juga: Ramalan Zodiak Cancer Besok, 30 Oktober 2023: Hari yang Akan Sangat Menguntungkan Bagimu

Pantai Sayang heulang adalah pantai yang memiliki pemandangan yang indah yang terdapat pasir eksotis yang dijuluki Sahara van Garut.

Waktu yang dihabiskan untuk datang ke pantai ini selama 4 jam 57 menit pakai jalur Pangalengan Kabupaten Bandung.

itulah 5 wisata pantai terindah di Jawa Barat, yang bisa dikunjungi di hari libur dan tentukan pantai mana yang paling dekat dengan lokasi Anda. ***

Editor: Tesya Imanisa

Tags

Terkini

Terpopuler