7 Tempat Makan Soto di Kebumen Paling Hits, Sajian Sotonya Enak Tenan!

29 November 2023, 14:59 WIB
7 Tempat Makan Soto di Kebumen Paling Hits /

PR DEPOK – Mencari tempat makan soto hits di Kebumen? Artikel ini punya beberapa rekomendasi tempat yang bisa dikunjungi.

Soto merupakan salah satu sajian yang cukup populer di Kebumen, Jawa Tengah. Biasanya soto paling cocok disantap saat sarapan, terutama saat cuaca sedang dingin dan hujan.

Di Kebumen ada banyak tempat makan soto yang hits dan terkenal enak sajian sotonya. Selain rumah makan atau restoran, beberapa warung soto di sana paling direkomendasikan.

Baca Juga: Cek Status Pencairan BPMS 2023: Perhatikan Hal Ini untuk Melakukan Pendebitan Saldo ATM

Berikut PikiranRakyat-Depok.com rangkum 7 rekomendasi tempat makan soto enak di Kebumen yang layak dikunjungi.

7 Tempat Makan Soto di Kebumen Paling Hits

1. Warung Soto Pak Tyo

Rating: 4,5

Alamat: Jalan Arumbinang No.17, Dukuh, Kebumen, Kecamatan Kebumen, Kabupaten Kebumen, Jawa Tengah

Jam buka: 05.30-14.00 WIB

Baca Juga: 8 Rekomendasi Sate Enak di Ponorogo Langganan Warga Lokal, Tempatnya Paling Legendaris

2. Warung Soto Daging Sapi Khas Betawi

Rating: 4,2

Alamat: Jalan HM Sarbini No.116, Wonoyoso, Bumirejo, Kecamatan Kebumen, Kabupaten Kebumen, Jawa Tengah

Jam buka: 12.00-00.00 WIB

3. Warung Soto Pak Tono

Rating:4,3

Alamat: Jalan Karangsambung No.65, Tangkil, Bumirejo, Kecamatan Kebumen, Kabupaten Kebumen, Jawa Tengah

Jam buka: 17.00-00.00 WIB

Baca Juga: Uenak Pol! Ini 8 Warung Bakso di Ungaran dengan Rating Tinggi dan Banyak Ulasan, Lokasinya di Sini

4. Warung Soto Ayam & Nasi Rames Bu Taguh Kalikrasak

Rating:5,0

Alamat: Jalan Pahlawan No.157, Keposan, Kebumen, Kecamatan Kebumen, Kabupaten Kebumen, Jawa Tengah

Jam buka: 09.00-20.00 WIB

5. Warung Soto Entog

Rating:4,5

Alamat: Kemangunan, Tamanwinangun, Kecamatan Kebumen, Kabupaten Kebumen, Jawa Tengah

Jam buka: 08.00-18.00 WIB

Baca Juga: Kemendikbudristek Gelar PIMNAS ke-36, Siapkan SDM Unggul di Bidang Inovasi

6. Warung Soto Sokaraja & Ayam Geprek "Selang"

Rating: 5,0

Alamat: Jalan Kutoarjo No.27, Pekisen, Selang, Kecamatan Kebumen, Kabupaten Kebumen, Jawa Tengah

Jam buka: 12.00-22.00 WIB

7. Warung Soto Bu Suliah

Rating: 5,0

Alamat: Pesanggrahan, Wonosari, Kec. Kebumen, Kabupaten Kebumen, Jawa Tengah

Jam buka: 09.00-21.00 WIB

Baca Juga: Turnamen Syed Modi India International 2023 Sudah Dimulai, Ini Hasil Perwakilan Indonesia

Itulah beberapa rekomendasi tempat makan soto di Kebumen terkenal hits dengan sajian sotonya yang enak.***

Editor: Nur Annisa

Tags

Terkini

Terpopuler