Rekomendasi 6 Tempat Mencoba Sate Kambing dan Sapi Legendaris di Salatiga yang Dagingnya Empuk

22 Januari 2024, 20:50 WIB
Berikut ini merupakan 6 tempat makan sate kambing dan sapi yang legendaris di Salatiga, dagingnya empuk. /Freepik/Racool_studio/

PR DEPOK – Berikut informasi mengenai rekomendasi 6 tempat mencoba sate kambing dan sapi legendaris di Salatiga yang dagingnya empuk dan rasanya lezat.

Salah satu kota di Jawa Tengah yang wajib Anda kunjungi jika ingin berburu sate kambing dan sate sapi adalah Salatiga. Di Salatiga, Anda bisa dengan mudah menemukan tempat untuk mencoba sate kambing dan sate sapi yang dagingnya empuk serta lezat.

Tempat sate kambing dan sate sapi di Salatiga ini bahkan tak pernah sepi. Banyak warga lokal maupun wisatawan yang selalu datang ke tempat makan sate kambing dan sapi, baik itu pagi hari maupun malam hari.

Adapun berikut adalah 6 tempat mencoba sate kambing dan sate sapi legendaris di Salatiga yang dagingnya empuk dan rasanya lezat sebagaimana yang telah dirangkum PikiranRakyat-Depok.com untuk Anda.

Baca Juga: 7 Bakmi Paling Enak dan Spesial di Purwokerto, Bakmi No 2 dan 4 Punya Kedai yang Asyik dan Anak Muda Banget!

1. Sate Kambing Muda Pak Masyudi

Alamat lengkap: Jl. Fatmawati No.98, Blotongan, Kecamatan Sidorejo, Kota Salatiga, Jawa Tengah.

Hari dan jam buka: Buka setiap hari pukul 08.00-22.00.

2. Sate Kambing Muda & Sate Ayam Wijoyo Blotongan

Alamat lengkap: Jl. Fatmawati No.119-121, Blotongan, Kecamatan Sidorejo, Kota Salatiga, Jawa Tengah.

Hari dan jam buka: Buka setiap hari pukul 09.00-22.00.

Baca Juga: Sinopsis Captivating the King, Drama Kolosal tentang Politik dan Perebutan Tahta Kerajaan

3. Sate Kambing Muda Mbak Nur

Alamat lengkap: Jl. Karang Taruna Turusan, Salatiga, Kecamatan Sidorejo, Kota Salatiga, Jawa Tengah.

Hari dan jam buka: Buka setiap hari pukul 09.00-20.00.

4. Sate Kambing Pak Mahmud

Alamat lengkap: Jl. Fatmawati, Blotongan, Kecamatan Sidorejo, Kota Salatiga, Jawa Tengah.

Hari dan jam buka: Buka setiap hari kecuali hari Kamis pukul 17.30-22.00.

Baca Juga: Antrian KJP Pasar Jaya 2024 Kapan Dibuka Tanggal Berapa? Cek Estimasi Jadwal dan Cara Daftarnya di Sini

5. Sate Kambing Pak Amat

Alamat lengkap: Jalan Diponegoro No.175, Sidorejo Lor, Kecamatan Sidorejo, Kota Salatiga, Jawa Tengah.

Hari dan jam buka: Buka setiap hari pukul 10.00-18.30.

6. Sate Sapi Blotongan

Alamat lengkap: Jl. Fatmawati No.98, Blotongan, Kecamatan Sidorejo, Kota Salatiga, Jawa Tengah.

Hari dan jam buka: Buka setiap hari pukul 08.00-21.00.

Itulah rekomendasi 6 tempat mencoba sate kambing dan sapi legendaris di Salatiga yang dagingnya empuk dan rasanya lezat.***

Editor: Linda Agnesia

Tags

Terkini

Terpopuler