6 Rekomendasi Bakso Paling Nikmat di Wonosari Gunung Kidul yang Punya Rating Tinggi, Catat Alamatnya di Sini

22 Maret 2024, 18:15 WIB
Rekomendasi Bakso Paling Nikmat di Wonosari Gunung Kidu /Instagram/@baksosolosamrat/

PR DEPOK - Berikut ini akan dimuat 6 rekomendasi bakso paling nikmat dan punya rating tinggi di Wonosari, Gunung Kidul lengkap dengan alamatnya.

Diketahui, Wonosari menjadi salah satu daerah di Gunung Kidul, Yogyakarta yang punya banyak rekomendasi kuliner nikmat yang salah satunya adalah bakso.

Tak hanya itu, Anda juga dapat memilih bakso di Wonosari dengan berbagai varian menu, mulai dari bakso urat, bakso telor, bakso kerikil hingga bakso mercon.

Baca Juga: Benarkah Kartu Prakerja Gelombang 65 Dibuka Hari Ini? Cek Informasi Selengkapnya di Sini

Untuk itu PikiranRakyat-Depok.com punya 6 rekomendasi bakso paling nikmat dan wajib dicoba di Wonosari, Gunung Kidul lengkap dengan alamatnya.

6 Rekomendasi Bakso Paling Nikmat di Wonosari Gunung Kidul

1. Warung bakso Cak Mun

Alamatnya: Jalan Tentara Pelajar No.24, Purwosari, Baleharjo, Kecamatan Wonosari, Kabupaten Gunung Kidul, Daerah Istimewa Yogyakarta.

Jam Buka: 07.00–21.00 WIB.

Baca Juga: Ini 4 Waktu Terbaik Olahraga saat Ramadhan, Langkah Maksimal Tanpa Puasa Batal!

2. Bakso Muncul

Alamatnya: Jalan Pramuka, Tawarsari, Wonosari, Kecamatan Wonosari, Kabupaten Gunung Kidul, Daerah Istimewa Yogyakarta.

Jam Buka: 07.00–20.00 WIB.

Baca Juga: Drama Wonderful World Episode 7 Kapan Tayang? Cek Jadwal, dan LINK NONTON Sub Indo: Siapa Kwon Seon Yeol?

3. Baskom - bakso Komplit

Alamatnya: Jalan Jogja - Wonosari No.2013, Plumbon Kidul, Logandeng, Kecamatan Playen, Kabupaten Gunung Kidul, Daerah Istimewa Yogyakarta.

Jam Buka: 08.30–20.30 WIB.

Baca Juga: Syarat Penukaran Uang Baru Lebaran 2024 via Kas Keliling BI

4. Bakso Marem Pak Man

Alamatnya: Jalan Sumarwi, Gadungsari, Wonosari, Kecamatan Wonosari, Kabupaten Gunung Kidul, Daerah Istimewa Yogyakarta.

Jam Buka: 07.30–19.00 WIB.

Baca Juga: Rame Terus, Top 5 Mie Ayam Paling Nikmat di Depok, Nomor 3 Selalu Jadi Incaran

5. Bakso,soto & Mie Ayam Pak Wariyun

Alamatnya: Jalan Karangmojo KM. 2,3, Selang, Wonosari, Selang II, Selang, Kecamatan Wonosari, Kabupaten Gunung Kidul, Daerah Istimewa Yogyakarta.

Jam Buka: 08.00–16.30 WIB.

Baca Juga: TOP 5 Tempat Makan Sate di Penjaringan, Rasa Mantul Banget Wajib Dicoba!

6. Mie Ayam & bakso X-tra Lada

Alamatnya: Jalan Kasatrian, Gang Mangga Jeruk, Kepek, Wonosari, Jeruk, Kepek, Kecamatan Wonosari, Kabupaten Gunung Kidul, Daerah Istimewa Yogyakarta.

Jam Buka: 09.00–20.30 WIB.

Demikian tadi 6 rekomendasi bakso paling nikmat dan wajib dicoba di Wonosari, Gunung Kidul, semoga bermanfaat. ***

Editor: Nur Annisa

Tags

Terkini

Terpopuler