Ternyata Air Rendaman Beras Kaya Akan Manfaat untuk Kulit, Salah Satunya Bisa Mencerahkan Wajah

- 2 Juni 2021, 20:28 WIB
Ilustrasi air rendaman beras.
Ilustrasi air rendaman beras. /Pixabay.com/Jlb_Enjoy.

Baca Juga: Alvin Faiz dan Larissa Chou Batal Cerai? PA Cibinong: Gugatan Bisa Gugur Otomatis Jika Tak Hadiri Sidang

Air beras akan menenangkan kulit yang mengalami kemerahan, peradangan, dan gatal-gatal akibat terbakar sinar matahari.

Air rendaman beras ini cocok untuk semua jenis kulit, karena tidak memiliki kandungan bahan kimia.

Jika ingin mencoba menggunakan air rendaman beras, Anda bisa gunakan metode-metode berikut:

1. Metode merendam beras

Baca Juga: Alissa Wahid: Aneh jika Ada Orang Mengatakan Pancasila Tidak Ada Dalilnya

Merendam beras merupakan cara termudah untuk mendapatkan air rendaman beras.

Langkah pertama yaitu cuci beras hingga bersih, kemudian diamkan selama kurang lebih 30 menit.

Langkah selanjutnya saring air beras kedalam wadah bersih, lalu air rendaman beras ini sudah bisa langsung dipakai.

2. Metode fermentasi

Halaman:

Editor: Ramadhan Dwi Waluya

Sumber: Style Craze


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x