4 Kebiasaan yang Dianggap Sepele untuk Buat Hidup Sehat di Hari Tua

- 31 Januari 2020, 15:24 WIB
HIDUP sehat di hari tua.*
HIDUP sehat di hari tua.* /Pixabay/

Atur Pola Tidur Secara Teratur

Meskipun jam kerja dan kegiatan Anda tidak sama dengan kebanyakan orang, usahakan selalu tidur selama minimal 7 jam dalam satu hari.

Tidur dan bangunlah pada jam yang sama setiap harinya karena tidur yang cukup dapat membantu menurunkan resiko penyakit dan memulihkan kembali energi Anda untuk melakukan aktivitas selanjutnya.

Jalan Kaki

Mesksipun Indonesia memiliki cuaca yang cukup panas dan memiliki sedikit komunitas yang senang berjalan kaki ketika pergi ke suatu tempat, usahakanlah membiasakan diri untuk berjalan kaki.

Buang perlahan kebiasaan menggunakan kendaraan untuk bepergian ke tempat yang terbilang dekat. Dengan berjalan kaki, setidaknya Anda telah mengajak tubuh untuk berolahraga.

Baca Juga: Pemerintah Depok Luncurkan Aplikasi SIGAP untuk Jangkau Pengaduan Masyarakat 

Perhatikan Asupan Makanan

Asupan makanan yang dapat membuat tubuh Anda menjadi lebih sehat adalah makanan yang mengandung banyak vitamin, protein, dan gizi yang seimbang.

Usahakan untuk memakan sayur dan buah, setidaknya Anda bisa mengonsumsi dua hal ini dua hari satu kali jika satu hari terlalu berat bagi Anda.

Halaman:

Editor: M Bayu Pratama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah