Buruh Pabrik Masker Tingkatkan Loyalitas Kerja Demi Cegah Penyebaran Virus Corona

- 31 Januari 2020, 13:56 WIB
ILUSTRASI buruh pabrik di Tiongkok.*
ILUSTRASI buruh pabrik di Tiongkok.* /Pixabay/

PIKIRAN RAKYAT - Wabah penyakit pneumonia yang disebabkan oleh novel corona virus membawa cukup banyak dampak bagi kehidupan sosial-ekonomi di Tiongkok.

Hampir semua satuan masyarakat ikut berperan dalam upaya pencegahan menularnya penyakit ini pada lebih banyak jiwa entah itu di Tiongkok sendiri maupun di negara lain di dunia.

Orang-orang mulai menyebarkan berbagai informasi terbaru terkait penyebaran virus corona terkhusus di wilayah Tiongkok, mulai kepedulian satu sama lain.

Baca Juga: Waspadai Modus Penipuan Mengatasnamakan Pegawai Dinas Sosial Depok 

Kepedulian itu ditunjukan dengan mengingatkan melakukan aksi pencegahan seperti mencuci tangan dengan bersih dan selalu mengenakan masker saat bepergian.

Hal serupa juga dilakukan oleh para buruh pabrik masker dengan bentuk yang berbeda, yakni loyalitas kerja.

Sejak virus ini menyebar dan memakan banyak korban, masker menjadi kebutuhan paling utama bagi warga Tiongkok. Sebagai pelindung dan penangkal bersarangnya virus masuk ke dalam tubuh, lembaran masker yang steril sangat diperlukan oleh semua kalangan.

Baca Juga: Virus Corona Disebut Sudah Diprediksi dalam Buku Iqro, Terungkap Faktanya 

Dikutip oleh Pikiran-Rakyat.com dari Xinhuanet, para pekerja dari perusahaan penyedia alat medis yang berada di Distrik Huyi Provinsi Shaanxi, bekerja lebih awal dari waktu kerja yang telah ditentukan demi membuat lebih banyak alat pelindung berupa masker untuk membantu memerangi wabah pheumonia.

Halaman:

Editor: M Bayu Pratama

Sumber: xianhuanet


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x