Apa yang Perlu Dilakukan Jika Kontak Erat dengan Pasien Positif Covid-19 Varian Omicron? Simak Langkahnya

- 7 Januari 2022, 11:25 WIB
Ilustrasi. Inilah hal yang harus dilakukan apabila melakukan kontak erat dengan pasien positif Covid-19 varian Omicron.
Ilustrasi. Inilah hal yang harus dilakukan apabila melakukan kontak erat dengan pasien positif Covid-19 varian Omicron. /Pixabay.

1. Pasien Positif COVID-19 bergejala (Simptomatik)

Dikatakan 'kontak erat' jika Anda melakukan interaksi dalam kurun waktu 2 hari sebelum gejala muncul hingga 14 hari setelah gejala muncul, atau hingga pasien telah diisolasi.

2. Pasien COVID-19 tidak bergejala (Asimptomatik)

Dikatakan 'kontak erat' bila Anda melakukan interaksi dalam kurun waktu 2 hari sebelum swab PCR dengan hasil positif pertama, hingga 14 hari setelahnya atau hingga pasien telah diisolasi.

Baca Juga: H Faisal Tanggapi Somasi Permintaan Maaf kepada Doddy Sudrajat: Saya Nggak Ngerti, Apa Kesalahan? Tidak Jelas

Jika merasa telah melakukan kontak erat dengan pasien positif Omicron, maka lakukan karantina 10 hari di fasilitas karantina terpusat.

Kemudian, lakukan swab PCR di awal dan akhir karantina. Jika hasil positif maka dilanjutkan untuk pemeriksaan SGTF dan WGS untuk memastikan varian Omicron.

Namun jika hasil negatif, maka karantina dianggap selesai.

Baca Juga: Mohammed Rashid Tegaskan Persib Bandung Wajib Raih Kemenangan Saat Kontra Persita Tangerang

Itulah hal yang perlu dilakukan jika berkontak erat dengan pasien Covid-19 varian Omicron.***

Halaman:

Editor: Gracia Tanu Wijaya

Sumber: Instagram @adamprabata


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah