7 Dekorasi Tahun Baru Imlek Pembawa Keberuntungan di Rumah

- 29 Januari 2022, 13:52 WIB
Berikut 7 dekorasi Tahun Baru Imlek dan keberuntungannya.
Berikut 7 dekorasi Tahun Baru Imlek dan keberuntungannya. /pexels.com/Angela Roma

PR DEPOK - Pada perayaan Tahun Baru Imlek, orang Tionghoa akan melakukan sebagian besar dekorasi untuk menghiasi rumah.

Beberapa orang mulai mendekorasi rumah mereka sekitar 10 hari sebelumnya.

Hampir semua dekorasi melibatkan warna merah dan gambar keberuntungan.

Baca Juga: Raffi Ahmad Tantang Persija hingga Bang Yos Rela Lakukan Ini, Suami Nagita Slavina: Kapan Lagi Bekas Gubernur

Tahu Baru Imlek 2022 adalah tahun Macan, jadi dekorasi harimau akan memenuhi rumah.

Dilansir PikiranRakyat-Depok.com dari laman China Highlights, berikut tujuh dekorasi di rumah pada Tahun Baru Imlek yang membawa keberuntungan, sebagai berikut:

1. Lentera Merah Cina

Lentera merah cina dipasang sebagai simbol untuk mengusir nasib buruk.

Baca Juga: Soroti Pengunduran Diri Direktur Keuangan PT JakPro, Dede Budhyarto: daripada Masuk Jeruji Lebih Baik Mundur

Halaman:

Editor: Imas Solihah

Sumber: China Highlights


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah