Simak 3 Tips bagi Orang Tua yang Punya Anak Autisme untuk Persiapan Tahun Ajaran Baru

- 15 Juni 2022, 19:08 WIB
Ilustrasi. Berikut ini dipaparkan tiga tips bagi orang tua yang memiliki anak autisme dalam persiapan tahun ajaran baru sekolah.
Ilustrasi. Berikut ini dipaparkan tiga tips bagi orang tua yang memiliki anak autisme dalam persiapan tahun ajaran baru sekolah. /Unsplash/Annie Spratt.

PR DEPOK - Tahun ajaran baru akan segera dimulai, tentu para orang tua akan mempersiapkan keperluan sekolah untuk sang anak tercinta.

Bagi orang tua, saat memasukkan anak ke sekolah baru akan ada kekhawatiran sendiri terhadap perkembangan sang anak nantinya.

Lalu bagaimana dengan persiapan orang tua yang memiliki anak autisme? Apakah persiapan yang dilakukan sama dengan anak pada umumnya?

Baca Juga: Dana PKH Tahap 3 2022 Kapan Cair? Simak Jadwal Pencairan BLT dan Cara Cek Nama Penerima

Dikutip Pikiranrakyat-Depok.com dari klikpsikolog, berikut tips para orang tua yang memiliki anak autisme saat memasuki tahun ajaran baru sekolah.

1. Siap Mental

Orang tua yang memasukkan anaknya ke jenjang tahun ajaran baru harus mempersiapkan mental sang anak, karena akan ada saja lingkungan yang tidak bisa dikontrol selama 24 jam oleh orangtua.

Bagi orang tua yang memilik anak autisme, perlu dipikirkan terkait sudut pandang orang tua lain soal kehadiran anak autisme, yang bisa saja dianggap mengganggu proses pembelajaran para anak lain, hingga ketakutan akan adanya bullying dari teman sekitar.

Baca Juga: Jokowi Kembali Reshuffle Kabinet Indonesia Maju, Said Didu: Hanya untuk Carikan Kursi bagi Partai Pengusung

Halaman:

Editor: Gracia Tanu Wijaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x