Resep Tongseng Kambing Tanpa Santan, Enak dan Tidak Bau Prengus

- 9 Juli 2022, 16:20 WIB
 Ilustrasi tongseng kambing masakan Idul Adha.
Ilustrasi tongseng kambing masakan Idul Adha. /Tangkap layar Instagram/ Jakartafoodstory

- 50 gr daun bawang besar potong - potong

- 100 gr cabai rawit potong - potong

Baca Juga: Akses cekbansos.kemensos.go.id untuk Dapat Bantuan BPNT Rp200.000 Juli 2022

Cara Membuat tongseng kambing tanpa santan:

1. Pertama campurkan bahan A, lalu aduk rata untuk mengurangi bau kambing. Kemudian sisihkan.

2. Blender atau haluskan semua bahan B, sisihkan.

3. Panaskan minyak dan garam (bahan E) sampai terlihat menguning.

Baca Juga: Resep Tongseng Kambing Tanpa Santan Mudah dan Praktis, Dijamin Enak dan Anti Gagal

4. Lalu masukkan semua bumbu yang sudah dihaluskan dan juga seluruh bahan C. Lalu tumis hingga harum.

5. Kemudian masukkan daging kambing, aduk rata.

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x