Resep dan Cara Memasak Rendang Khas Minang

- 10 Juli 2022, 12:20 WIB
Ilustrasi rendang.
Ilustrasi rendang. /Tangkap layar YouTube Devina Hermawan/

Baca Juga: Apa Kabar Indonesia, Afghanistan, hingga Mesir Saat Rayakan Hari Raya Idul Adha 2022?

- Santan

- 60 gram bawang merah & 50 gram bawang putih

Cara membuat rendang

- Panaskan Minyak. Masukkan cabe merah, daun kunyit, daun salam, daun jeruk, dan serai.

Baca Juga: Pakai KTP untuk Akses cekbansos.kemenso.go.id dan Cek Nama Penerima Bansos PKH Lansia Tahap 3 Cair Juli 2022

- Masukkan bumbu dasar rendang. 

- Lalu, aduk sampai tercampur rata.

- Masukkan daging yang sudah dipotong, dibersihkan, dan pastikan daging empuk terlebih dahulu.

Baca Juga: 3 Cara Membuat Daging Lebih Empuk, Mudah dan Tak Perlu Waktu Lama

Halaman:

Editor: Ahlaqul Karima Yawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x