Kini Berstatus Darurat Kesehatan Global, Ketahui Penyebab dan Gejala Cacar Monyet

- 25 Juli 2022, 15:44 WIB
Ilustrasi. Berikut ini dipaparkan penjelasan mengenai cacar monyet, lengkap dengan penyebab hingga gejala yang diderita pasien.
Ilustrasi. Berikut ini dipaparkan penjelasan mengenai cacar monyet, lengkap dengan penyebab hingga gejala yang diderita pasien. /Pixabay/Alexandra_Koch.

Selain itu, Monkeypox atau lebih dikenal sebagai cacar monyet merupakan penyakit zoonosis, artinya dapat menular dari hewan ke manusia.

Bahkan cacar monyet juga bisa menular dari satu manusia ke manusia lainnya.

Apa yang menyebabkan cacar monyet?

Monkeypox atau cacar monyet disebabkan oleh virus monkeypox. Virus ini merupakan bagian dari genus orthopoxvirus, yang termasuk virus penyebab penyakit cacar.

Baca Juga: Tes Kepribadian: Bulu yang Dipilih akan Mengungkapkan Aspek Tersembunyi dari Jiwa Anda

Sebelumnya para ilmuwan pertama kali mengidentifikasi penyakit ini pada tahun 1958, terdapat dua wabah di antara monyet yang digunakan untuk penelitian, oleh karena itu kondisi ini disebut dengan monkeypox.

Untuk diketahui, kasus cacar monyet pertama kali terjadi pada manusia yakni pada tahun 1970 di Republik Demokratik Kongo.

Gejala cacar monyet

Gejala cacar monyet sendiri diketahui mirip dengan cacar, namun gejala cacar monyet biasanya lebih ringan.

Baca Juga: Cara Buat Scrolling Text I Love You untuk Dikirim ke WhatsApp, Bisa Jadi Ide Nembak Gebetan

Halaman:

Editor: Gracia Tanu Wijaya

Sumber: Healthline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x