13 Tanda Punya Masalah Kesehatan Mental, Salah Satunya Perubahan Suasana Hati yang Parah

- 27 Agustus 2022, 09:11 WIB
Ilustrasi. Berikut 13 tanda seseorang mengalami masalah atau gangguan pada kesehatan mental, salah satunya perubahan suasana hati yang parah.
Ilustrasi. Berikut 13 tanda seseorang mengalami masalah atau gangguan pada kesehatan mental, salah satunya perubahan suasana hati yang parah. /Pexels/David Garrison.

8. Merasa luar biasa bingung, pelupa, mudah marah, kesal, khawatir, atau takut

Baca Juga: 5 Tips dan Cara Mencegah Masalah Pencernaan, Salah Satunya Selalu Cuci Tangan

9. Mengalami perubahan suasana hati yang parah, hingga dapat menyebabkan masalah dalam hubungan

10. Memiliki sebuah pikiran serta ingatan yang tidak bisa dihilangkan

11. Mendengar suara-suara atau mempercayai hal-hal yang tidak benar

Baca Juga: Kasus Kematian Brigadir J, Putri Candrawathi akan Kembali Jalani Pemeriksaan Pekan Depan dengan Metode Ini

12. Berpikir untuk menyakiti diri sendiri atau menyakiti orang lain

13. Tidak dapat melakukan tugas sehari-hari, seperti pergi bekerja atau merawat anak-anak.***

Halaman:

Editor: Gracia Tanu Wijaya

Sumber: Medical News Today


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x