Konsumsi 4 Makanan Ini Bisa Mencegah Flu di Musim Hujan, Salah Satunya Apel

Tayang: 4 Januari 2023, 10:00 WIB
Penulis: Gracia Tanu Wijaya
Editor: Tim Pikiran Rakyat Depok
Ilustrasi. Berikut ini dipaparkan empat jenis makanan yang dapat membantu mencegah flu di musim hujan, salah satunya apel.
Ilustrasi. Berikut ini dipaparkan empat jenis makanan yang dapat membantu mencegah flu di musim hujan, salah satunya apel. /Pixabay/Gunther./

Baca Juga: Tampil Berbeda dalam Konsep MV Terbaru 'OMG', New Jeans Raih Banyak Pujian

Hal ini lantaran quercetin dapat berfungsi sebagai antihistamin alami.

3. Kunyit

Bumbu dapur seperti kunyit, dipercaya dapat menurunkan peradangan.

Tak hanya itu menambah kelezatan makanan, kunyit juga bisa membantu mengurangi gejala alergi di musim hujan secara alami.

Baca Juga: Tanggapi Pembatasan Kedatangan terhadap Turis dari Negaranya, China: Tidak Memiliki Dasar Ilmiah

4. Ikan Berlemak

Dalam ikan berlemak mengandung asam lemak tak jenuh ganda (PUFA) serta omega-3 dan omega-6, yang sangat penting untuk mencegah gejala alergi di musim hujan.

Kandungan PUFA ini diketahui bermanfaat untuk mengurangi peradangan dan kondisi alergi, serta asma pada anak-anak.

PUFA terdapat pada jenis ikan air dingin, seperti salmon, mackerel, tuna, dan sarden.***

Halaman:

Sumber: NDTV


Tags

Terkini

Trending

Berita Pilgub