Cara Itikaf Nabi Muhammad SAW di Malam Lailatul Qadar dan Nuzulul Qur'an Lengkap dengan Bacaan Niat

- 5 April 2023, 13:00 WIB
Bacaan doa niat itikaf di masjid lengkap dengan jadwal malam Lailatul Qadar dan Nuzulul Qur'an Ramadhan 2023.*
Bacaan doa niat itikaf di masjid lengkap dengan jadwal malam Lailatul Qadar dan Nuzulul Qur'an Ramadhan 2023.* /mucahityildiz/PIXABAY

Baca Juga: 10 Rekomendasi Tempat Bukber Murah di Pasar Minggu dan Depok Dilengkapi Alamat dan Nomor Kontak

Berikut ini bacaan niat itikaf di masjid dengan tulisan Arab dan artinya.

Itikaf mutlak (dalam waktu yang cukup lama)

       نَوَيْتُ أَنْ أَعْتَكِفَ فِي هَذَا الْمَسْجِدِ للهِ تَعَالَى 

Artinya: “Aku berniat i’tikaf di masjid ini karena Allah.”  

Baca Juga: Cara Cek Bansos PKH April 2023 Kapan Cair, Ikuti Langkah Berikut Ini dan Ambil Dana di Kantor Pos

Itikaf yang terikat waktu, selama satu bulan

نَوَيْتُ أَنْ أَعْتَكِفَ فِي هَذَا الْمَسْجِدِ يَوْمًا/لَيْلًا كَامِلًا/شَهْرًا لِلهِ تَعَالَى

Halaman:

Editor: Tuti Riyanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah