Dijamin Lezat! Inilah 9 Rekomendasi Gudeg Enak di Rembang dengan Harga Terjangkau dan Isiannya Paket Komplit

- 28 Agustus 2023, 18:00 WIB
Berikut ini merupakan rekomendasi gudeg enak yang ada di Rembang, miliki harga terjangkau serta isiannya paket komplit.
Berikut ini merupakan rekomendasi gudeg enak yang ada di Rembang, miliki harga terjangkau serta isiannya paket komplit. /Instagram @sibungbung

PR DEPOK – Tertarik untuk mencoba gudeg khas Yogyakarta di Rembang? Nih, simak rekomendasi gudeg enak di Rembang yang dimuat artikel ini.

Gudeg yang diolah dari nangka muda sehingga bertekstur lembut ini dapat dinikmati oleh siapa saja, terlebih rasanya yang manis dan enak. Apalagi rekomendasi gudeg di Rembang ini dapat diperoleh dengan harga yang terjangkau, tetapi isiannya paket komplit dan dijamin lezat.

Berikut rangkuman 9 rekomendasi gudeg enak di Rembang dengan harga terjangkau dan isiannya paket komplit yang dijamin lezat. Simak lokasi dan jadwal bukanya.

Baca Juga: Jose Mourinho Siap Reuni, AS Roma Mulai Serius Datangkan Bomber Chelsea asal Belgia

RM Bu Joyo
Alamat: Jalan Gajah Mada No.27, Retjo, Magersari, Kecamatan Rembang, Kabupaten Rembang, Jawa Tengah

Jam buka: 07.00–20.00 WIB

Rumah Makan Anda
Alamat: Jalan Pemuda No.7A, Tawangsari, Leteh, Kecamatan Rembang, Kabupaten Rembang, Jawa Tengah

Jam buka: 06.00–20.00 WIB

Baca Juga: PKH dan BPNT Agustus 2023 Sudah Cair, Cek Besaran Bantuan Sosial di Sini

Rumah Makan Lestari
Alamat: Jalan Diponegoro No.102, Pandean, Kecamatan Rembang, Kabupaten Rembang, Jawa Tengah

Jam buka: 06.00–21.00 WIB, Senin tutup

Kedai Mbok Dhe
Alamat: Pasar rembang, Sumberjo, Kecamatan Rembang, Kabupaten Rembang, Jawa Tengah

Baca Juga: Ramai Digunakan, Jadwal Shuttle Bus Listrik FIBA World Cup 2023 Alami Perubahan

RM Andri Dewa Burung
Alamat: Jalan Dampo Awang No.6B, Rembangan, Tasikagung, Kecamatan Rembang, Kabupaten Rembang, Jawa Tengah
Jam buka: 09.00–20.00 WIB, Selasa tutup

RM.Pondok Asri
Alamat: Jalan Dokter Wahidin No.7, Sumberjo, Kecamatan Rembang, Kabupaten Rembang, Jawa Tengah

Jam buka: 06.54–23.00 WIB

Baca Juga: Hari Ini Beroperasi, Stasiun LRT Siapkan Parkiran, Berikut Daftar Lokasinya

Rumah Makan Hien
Alamat: Jalan Airlangga No.24, Sumberjo, Kecamatan Rembang, Kabupaten Rembang, Jawa Tengah

Jam buka: 08.00–19.30, Minggu tutup

Warung Makan ANDA
Alamat: Jalan Slamet Riyadi, Sumbermuktindah, Sumberjo, Kecamatan Rembang, Kabupaten Rembang, Jawa Tengah

Jam buka: 06.00–15.15

Baca Juga: Tes Psikologi: Temukan Karakter Penting dari Diri Berdasarkan Gambar yang Dilihat Pertama Kali!

Pondok Dahar Nasi Gudeg Mas Gerry
Alamat: Jalan Panunggulan, Krajan Gajah Mati, Gajahmati, Kecamatan Pati, Kabupaten Pati, Jawa Tengah

Jam buka: 10.00–20.00 WIB

Demikian 9 rekomendasi gudeg enak di Rembang dengan harga terjangkau dan isiannya paket komplit yang dijamin lezat.***

Editor: Linda Agnesia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah