Sedang Diskon! 5 Rekomendasi Air Purifier untuk Menangkal Kualitas Udara Buruk, Harga Mulai dari Rp450.000

- 30 Agustus 2023, 09:24 WIB
Ilustrasi air purifier.
Ilustrasi air purifier. /Unsplash/Álvaro Bernal

PR DEPOK - Polusi kini menjadi masalah yang serius karena sudah memberikan dampak buruk bagi warga dan masyarakat sekitar. Untuk melindungi keluarga dari kualitas udara buruk, Anda dianjurkan untuk membeli air purifier.

Air Purifier berfungsi untuk menangkal kualitas udara buruk di rumah yang masuk lewat jendela. Untuk menjaga kesehatan Anda dan keluarga sangat dianjurkan untuk membelinya sekarang.

Berikut 5 rekomendasi air purifier untuk menangkal kualitas udara buruk di rumah, yang sedang diskon dibanderol harga mulai dari Rp450.000.

Baca Juga: ONE OK ROCK Merilis Lagu Baru Spesial untuk Monster Hunter Now

5 Rekomendasi Air Purifier

1. Air Purifier Hepa 13 Portable UVC UVA

Air Purifier Hepa 13 Portable ini bisa digunakan untuk menangkal kualitas udara buruk di rumah dan di mobil. Harga yang ditawarkan Rp450.000 disc 34% menjadi Rp299.000.

Spesifikasinya yaitu input power 5V/1A, USB output 5V/1A, ukuran 67*172mm, UVC Led 2 pcs/8mW, Led Life 10000h, Material ABS dan Alumunium Alloy, Hepa filter grade 13 dengan 3 lapis filter, dan UV Wavelength 260-280 nm.

Baca Juga: Honkai: Star Rail Versi 1.3 Rilis Hari Ini! Ada Juga Bocoran Karakter Terbaru di Versi 1.4

2. EZVIZ Air Purifier UV-C with True Hepa Filter- Air Purifier

EZVIZ UV-C Air Purifier ini memiliki empat tahap dalam sistem penyaringan, harga yang ditawarkan Rp1.499 juta disc 63% menjadi Rp699.000.

Spesifikasinya adalah CADR (Particles) 350 m kubik per jam, maks luas yang yang berlaku 42 m, filter spons filter utama, Filter Hepa filter Hepa H11, Filter karbon aktif, mendukung sinar UV-C, dan sterilisasi ion udara negatif.

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x