Wenak Tenan! Ini 7 Pilihan Hidangan Soto Paling Gurih dan Laris di Banyumas, Catat Alamatnya di Sini

- 8 September 2023, 18:26 WIB
7 rekomendasi soto paling gurih dan laris di Banyumas.
7 rekomendasi soto paling gurih dan laris di Banyumas. /YouTube Ika Mardatillah

PR DEPOK - Simak artikel ini akan memuat 7 pilihan hidangan soto paling gurih dan laris di Banyumas lengkap dengan alamatnya.

 

Hidangan soto dapat menjadi alternatif kuliner yang bisa Anda nikmati saat bertandang ke wilayah Banyumas, Jawa Tengah.

Bumbu khas soto dengan campuran isiannya, akan membuat lidah Anda bergoyang untuk menikmati kelezatan soto ini.

Tim PikiranRakyat-Depok.com telah merangkum 7 pilihan hidangan soto paling gurih dan laris di Banyumas lengkap dengan alamatnya.

Baca Juga: 5 Bakso Malang yang Memikat Selera dan Bikin Nagih, Ini Alamatnya

7 Pilihan Hidangan Soto Paling Gurih dan Laris di Banyumas

1. Soto H.Loso

Warung soto ini ada di Jalan RA Wiryaatmaja No.15, Pesayangan, Kedungwuluh, Kecamatan Purwokerto Barat, Kabupaten Banyumas, Jawa Tengah.

2. Soto Gareng Banyumas Asli

Baca Juga: Link Nonton Drama Korea A Time Called You Episode 1 yang Resmi Tayang Malam Ini

Warung sono ini berada di Jalan Kulon No.685, Mruyung, Sudagaran, Kecamatan Banyumas, Kabupaten Banyumas, Jawa Tengah.

3. Soto Ayam Bonjok (sejak 1997)

Warung soto ini ada di Bonjok Kulon, Sokawera, Kecamatan Somagede, Kabupaten Banyumas, Jawa Tengah.

4. Soto Sotri 1 Sokaraja

Baca Juga: BPNT September Cair Rp400.000 dalam Waktu Dekat? Cek Estimasi, Nominal, dan Penerima di cekbansos.kemensos.go.

Warung soto ini berada di Jalan Pramuka No.09, Dusun II, Sokaraja Kulon, Kecamatan Sokaraja, Kabupaten Banyumas, Jawa Tengah.

5. Raja soto Lama H. Suradi

Warung soto ini berada di Dusun I Sokaraja Kidul, Sokaraja Tengah, Kecamatan Sokaraja, Kabupaten Banyumas, Jawa Tengah.

6. Soto Sokaraja Bu Latif

Baca Juga: 5 Mie Ayam dan Mie Pangsit Paling Laris dan Topping Melimpah di Makassar

Warung soto ini berada di Jalan RA Wiryaatmaja No.23, Pesayangan, Kedungwuluh, Kecamatan Purwokerto Barat, Kabupaten Banyumas, Jawa Tengah.

7. Soto Belimbing

Warung soto ini ada di Dusun I, Sokaraja Kulon, Kecamatan Sokaraja, Kabupaten Banyumas, Jawa Tengah.

Nah itulah tadi 7 pilihan hidangan soto paling gurih dan laris di Banyumas yang lengkap dengan alamatnya.***

Editor: Tesya Imanisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah