3 Destinasi Wisata Sekaligus Olahraga Seru di Situbondo, Jawa Timur, Ada Rafting hingga Paralayang

- 29 September 2023, 21:50 WIB
 3 destinasi wisata yang ada di Situbondo, Jawa Timur. /Instagram/@elo_rafting/
3 destinasi wisata yang ada di Situbondo, Jawa Timur. /Instagram/@elo_rafting/ /

Selain itu, pemandangan kincir air tradisional yang terlihat di tepi sungai menjadi daya tarik tambahan di lokasi ini, menjadikannya pilihan populer untuk rekreasi dan olahraga keluarga di tengah alam yang memukau.

Baca Juga: Daftar 12 Lokasi Mie Ayam Paling Lezat di Sragen, Jawa Tengah, Para Pecinta Mie Ayam Yuk Cobain!

Instagram: @situbondo.adventure

2. Snorkeling dan Diving di Pasir Putih Water Sport

Berkunjung ke objek Wisata Bahari Pasir Putih Kabupaten Situbondo, Jawa Timur, tak lengkap rasanya jika tidak menikmati wisata yang satu ini, yaitu Wisata Pasir Putih Water Sport.

Baca Juga: Nagih Banget! Segera Merapat ke 12 Bakso Favorit dan Paling Enak di Metro

Pasir Putih Watersport Situbondo adalah destinasi wisata sekaligus olahraga air yang mendukung inisiatif Gubernur Jawa Timur, Khofifah Indar Parawansa untuk mempromosikan Sport Tourism di Jawa Timur dan mendorong pelaku ekonomi kreatif, terutama dalam sektor pariwisata.

Di sini, Anda bisa mencoba snorkelling, diving, jetski, wall climbing, flyboard hingga triathlon yang dijamin pasti seru dan menantang.

Instagram: @pasirputihwatersport

Baca Juga: Sarapan Enak, Ini 7 Nasi Pecel Paling Mantap di Bali Sajikan Bumbu Kacang yang Menggoyang Lidah

3. Paralayang di Bukit Curah Suri

Desa Curah Suri di Situbondo, Jawa Timur telah menjadi sorotan karena menjadi pusat latihan olahraga paralayang yang menarik perhatian warga lokal bahkan hingga luar daerah.

Halaman:

Editor: Dini Novianti Rahayu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah