Ini Rekomendasi 6 Sate Padang Paling Enak di Yogyakarta, Rasa Autentik dan Bumbunya Nendang

- 6 Oktober 2023, 17:35 WIB
6 rekomendasi tempat makan sate Padang paling enak di Yogyakarta.
6 rekomendasi tempat makan sate Padang paling enak di Yogyakarta. /Instagram/@sate.padang.west

PR DEPOK - Sate padang menjadi makanan yang disukai banyak orang dan memiliki ciri khas bumbu kuah yang kental dan gurih. Sate padang bisa dinikmati saat kamu berada di Yogyakarta.

 

Sate padang memakai daging sapi, lidah, dan jeroan dengan bumbu berkuah kental yang nendang. Saat mampir ke Yogyakarta jangan lupa mencoba sate padang yang enak dan memiliki rasa autentik.

Ini rekomendasi 6 sate padang paling enak di Yogyakarta, rasa autentik dan bumbunya nendang.

1. Sate Padang Chaniago

Baca Juga: 5 Ayam Bakar Favorit di Bantul, Rasanya Bikin Susah Move On

Harga sate mulai dari Rp15.000 per porsi.

Warung ini berada di Sendowo, Sinduadi, Kecamatan Mlati, Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta.

Buka setiap hari pukul 17.00-22.00 WIB. Nomor telepon 0813-9254-6204.

Halaman:

Editor: Tesya Imanisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah