5 Warung Nasgor dan Mie Goreng di Cilacap yang Buka Setiap Hari, Rasanya Bikin Nagih!

- 25 Oktober 2023, 18:40 WIB
5 Warung Nasgor dan Mi Goreng di Cilacap
5 Warung Nasgor dan Mi Goreng di Cilacap /Instagram @kelapamudabakarkebumen

Baca Juga: Ramalan Zodiak Taurus Besok, 26 Oktober 2023: Kabar Baik yang Tidak Terduga Akan Menghampiri

4. Nasi & Mie Goreng Pak Poniman

Di urutan ke empat ada warung nasgor dan mie goreng Pak Poniman. Alamatnya di
Jl. Bisma, Rejamulya, Gumilir, Kec. Cilacap Utara, Kabupaten Cilacap, Jawa Tengah.

Porsi nasgor dan mi goreng di warung tersebut tidak pelit, dari segi rasanya tidak mengecewakan.

Selain menu utama nasgor dan mi goreng, tersedia juga bihun goreng atau rebus, kwetiau goreng, capcay hingga telor dadar. Warung nasgor Pak Poniman buka dari jam tujuh malam sampai sebelas malam.

Baca Juga: BPNT September-Oktober 2023 Cair Rp400.000, Cek Nama Penerima Pakai HP di cekbansos.kemensos.go.id

5. Nasi/Mie Goreng Arjuna

Warung nasgor Arjuna melayani pembelian secara online, solusi untuk kamu yang malas keluar rumah.

Nasi goreng Arjuna menawarkan nasi goreng dengan cita rasa menggugah selera. Suwiran daging ayamnya melimpah dan bumbunya sangat terasa.

Alamatnya berada di Dafam Cilacap, Sidakaya, Kec. Cilacap Selatan, Kabupaten Cilacap, Jawa Tengah.

Baca Juga: Spoiler One Piece Chapter 1096: Epik! Para Legenda Berkumpul di God Valley, Bajak Laut Rocks hingga Roger

Warung nasgor dan mi goreng Arjuna buka jam tujuh pagi sampai sembilan di hari Selasa, Rabu dan Kamis.

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah