7 Bakso dengan Rasa yang Menggiurkan di Kabupaten Batang, Cek Alamatnya

- 30 Oktober 2023, 07:41 WIB
Berikut ini merupakan daftar bakso dengan rasa menggiurkan yang ada di Kabupaten Batang, simak alamatnya.
Berikut ini merupakan daftar bakso dengan rasa menggiurkan yang ada di Kabupaten Batang, simak alamatnya. /Tangkapan Layar YouTube Shanty Denny/

PR DEPOK - Jika kamu berkunjung ke Kabupaten Batang, terdapat berbagai bakso enak yang rasanya menggiurkan. Bagi kamu yang lapar, cocok untuk makan bakso-bakso enak disana.

Agar makannya tambah puas, jangan hanya makan baksonnya saja. Kamu bisa menambahnya juga dengan makanan lainnya seperti mie ayam. Dijamin rasanya bikin ketagihan.

Mau tahukah alamatnya dimana saja? Dari pada bingung tempatnya dimana, silahkan cek artikel ini yang akan membahas 7 baks dengan rasa yang menggiurkan di Kabupaten Batang.

Baca Juga: Mantap Abis! 10 Bakso Paling Enak dan Viral di Sidoarjo, Segera Cek Lokasinya di Sini

1. Warung Bakso Pak Yanto

Alamat: Randu, Denasri Wetan, Batang.

Jam Buka: Buka setiap hari mulai pukul 9 pagi hingga 7 malam.

Menu: Bakso, balungan.

Rating: 4.4

2. Bakso Prasmanan AD One

Alamat: Di Jalan KH. Achmad Dahlan dengan nomor 70, Bogoran, Kauman, Batang.

Jam Buka: Beroperasi setiap hari dari jam 10 pagi hingga 9 malam.

Menu: Bakso, aneka jus, ikan bakar, tahu.

Rating: 4.6

Baca Juga: Cek 8 Link Twibbon Hari Keuangan Nasional, Diperingati 30 Oktober

3. Bakso Sari-Rasa 2 Pak Giman

Alamat: Untuk tempat ini berada di Jalan A. Yani Gg.2, Singosari, Kauman, Batang.

Jam Buka: Setiap hari jam 9 pagi hingga 10 malam.

Menu: Bakso lava/tulang iga/telur/urat/halus, mie ayam bakso/mie ayam. Ada aneka jus juga.

Rating: 4.5

4. Bakso Boom Baey Bpk. Muri

Alamat: Kunjungi tempatnya di Jalan Urip Sumoharjo, Randukuning, Tegalsari, Batang.

Jam Buka: 7 hari dalam 1 minggu mulai pukul 10 pagi hingga 10 malam.

Menu: Bakso, ada mie kuningnya.

Rating: 4.3

Baca Juga: 10 Bakso Paling Enak dan Laris di Jepara, Cek Alamatnya di Sini!

5. Bakso dan Mie Solo Baru

Alamat: Tempat bakso satu ini letaknya berada di Jalan Dokter Wahidin 2 Kadilangu, Kauman, Batang.

Jam Buka: Buka setiap hari dari jam 10 pagi hingga 10 malam.

Menu: Bakso beranak/jumbo/telur bebek/tetelan/biasa/telur puyuh, mie ayam.

Rating: 4.3

6. Bakso Malang Pak Eko

Alamat: Cari saja tempatnya di Jalan Ahmad Yani dengan nomor 57 di Singosari, Kauman, Batang.

Jam Buka: Setiap hari, kamu bisa kunjungi tempatnya mulai pukul 10 pagi hingga 9 malam.

Menu: Bakso malang super/biasa.

Rating: 4.6

Baca Juga: Apakah Menekan Tombol Snooze Membuat Kualitas Tidur Buruk? Simak Ulasannya

7. Mie Ayam & Bakso Senggol

Alamat: Letaknya di Jalan Raden Patah di Kebonan, Proyonanggan Utara, Batang.

Jam Buka: Setiap hari jam 10 pagi hingga 9 malam.

Menu: Bakso, mie ayam.

Rating: 4.7

Itulah pembahasan tentang 7 bakso dengan rasa yang menggiurkan di Kabupaten Batang.***

Editor: Linda Agnesia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah