7 Taman di Kota Tangerang yang Bagus dan Indah, Ini Alamatnya

- 24 November 2023, 13:18 WIB
Taman Prestasi Kota Tangerang
Taman Prestasi Kota Tangerang /Rizki/

PR DEPOK - Banyak taman bagus yang membuat Anda betah bertahan di sana. Inilah beberapa taman di Kota Tangerang yang bagus dan indah.

Kota Tangerang memiliki berbagai tempat wisata yang menarik, salah satunya adalah tamannya. Taman di sini juga cocok dijadikan tempat wisata karena tempatnya yang asri dan membuat nyaman.

Kebanyakan taman di Tangerang ini terletak di pinggir Sungai Cisadane. Jadinya di sepanjang pinggir Sungai tersebut, terdapat taman-taman yang membuat pemandangannya terlihat lebih bagus.

Baca Juga: 10 Warung Soto di Malang yang Sotonya Wuenak Pol, Harga Mulai Rp10.000

Berikut 7 taman di Kota Tangerang yang bagus dan indah. Yuk, simak pembahasannya sebagai berikut.

1. Taman Dayung

Alamat: Di pinggir Sungai Cisadane, daerah Gerendeng, Karawaci.

Jam Buka: Setiap hari 24 jam.

Rating: 4.5

Baca Juga: 5 Tempat Makan Bakso Paling Rekomen di Sukoharjo, Daging Sapinya Berkualitas!

2. Taman Cisadane

Alamat: Letaknya jelas berada di pinggir Sungai Cisadane. Jalan Benteng Jaya, Sukarasa, Tangerang. Di belakang Robinson Plaza Tangerang.

Jam Buka: Setiap hari 24 jam.

Rating: 4.7

Baca Juga: Ramalan Zodiak Pisces Besok, 25 November 2023: Ada Keberuntungan Berkaitan dengan Perhiasan, Karier dan Uang

3. Taman Elektrik

Alamat: Jalan Satria - Sudirman, Sukaasih, Tangerang. Dekat Masjid Al Azzoom.

Jam Buka: Setiap hari 24 jam.

Rating: 4.8

Baca Juga: BLT El Nino Sudah Cair? Simak Cara Mudah Cek Nama Penerima Bansos di Link Resmi

4. Taman Nobar

Alamat: Jalan Berhias, Ps. Baru, Karawaci. Di pinggir Sungai Cisadane.

Jam Buka: Buka terus 24 jam setiap hari.

Rating: 4.4

Baca Juga: Ketua KPK Firli Bahuri Resmi Jadi Tersangka dan Terancam Pidana Seumur Hidup

5. Taman Prestasi

Alamat: Jalan Jend. Ahmad Yani, Sukarasa, Tangerang.

Jam Buka: Tidak diketahui.

Rating: 4.5

Baca Juga: Info Terbaru BLT El Nino 2023: Jadwal Pencairan dan Cara Cek Penerima di cekbansos.kemensos.go.id

6. Taman Pintu Air

Alamat: Pinggir Sungai Cisadane, Jalan Daan Mogot No.60, Sukarasa, Tangerang.

Jam Buka: Kunjungi saja tempatnya setiap hari dan selalu buka 24 jam.

Rating: 4.4

Baca Juga: 6 Sate Terfavorit di Madiun Rasanya Khas, Ini Lokasi Warungnya

7. Taman Pramuka

Alamat: Jalan Daan Mogot No.71, Sukaasih, Tangerang. Pinggir Sungai Cisadane.

Jam Buka: Tidak diketahui.

Rating: 4.5

Itulah pembahasan tentang 7 taman di Kota Tangerang yang bagus dan indah. Semoga Anda tertarik untuk mengunjungi salah satu tamannya.***

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah