Cara Menghadapi Gempa Bumi: Persiapan dan Tindakan Bijak untuk Keselamatan

- 15 Desember 2023, 11:33 WIB
Ketahui persiapan dengan melibatkan langkah-langkah konkret yang dapat diambil sebelum, selama, dan setelah gempa terjadi.*
Ketahui persiapan dengan melibatkan langkah-langkah konkret yang dapat diambil sebelum, selama, dan setelah gempa terjadi.* /Pixabay/Angelo_Giordano/

- Jangan menggunakan lift.

- Keluar ruangan dengan hati-hati setelah getaran berakhir.

 

Di dalam Kendaraan:

- Pinggirkan dan hentikan kendaraan.

- Tunggu di dalam kendaraan hingga gempa berhenti.

- Kembali berkendara dengan waspada, hindari jembatan, jalanan yang retak, dan wilayah rawan longsor.

Baca Juga: 5 Tempat Makan Sate di Gorontalo Rating Tinggi, Ada Sop Kaledo Khas Palu

Di luar Ruangan:

- Berhenti bergerak dan duduk berlindung hingga gempa berhenti.

- Hindari tiang listrik, papan reklame, atau benda-benda lain yang mungkin tumbang.

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah