Mantap Tenan Rek! 4 Pilihan Tempat Makan Rujak Soto di Banyuwangi yang Lagi Hits, Alamat Ada di Sini

- 23 Desember 2023, 15:00 WIB
4 tempat rujak soto enak di Banyuwangi yang hits. /Instagram/@jatimkulineran
4 tempat rujak soto enak di Banyuwangi yang hits. /Instagram/@jatimkulineran /

PR DEPOK - Rujak soto adalah kuliner khas Rembang berupa rujak sayur yang disiram kuah soto babat/daging berwarna kuning diatasnya.

Rujak soto khas Banyuwangi umumnya disajikan dengan topping telur asin rebus serta didampingi kerupuk sebagai lauk.

Karena merupakan kuliner khas Banyuwangi, maka tempat makan rujak soto hits sangat mudah dijumpai di daerah ini, empat di antaranya dirangkum di bawah.

Baca Juga: Wajib Dikunjungi! Berikut 4 Kolam Renang Menyenangkan dan Seru di Kabupaten Brebes

4 Pilihan Tempat Makan Rujak Soto di Banyuwangi yang Hits

1. Rujak Soto Losari

Rujak Soto Losari lokasinya sekitar 500 meter sebelah utara Masjid Baiturrahman Banyuwangi.

Baca Juga: Atasi Kepadatan di Libur Nataru, Polisi Adakan Ganjil Genap dan One Way

Meski terletak di dalam gang, tempat makan rujak soto ini tak pernah sepi pembeli.

Rasa rujak sotonya gurih nikmat dengan kuah yang sangat menyegarkan, apalagi jika disantap di siang hari kala cuaca panas.

Halaman:

Editor: Dini Novianti Rahayu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah