5 Tempat Makan Sate di Cimahi dengan Rasa Endul, Ada Sate Maranggi

- 15 Januari 2024, 11:47 WIB
Berikut ini merupakan rekomendasi tempat makan sate dengan rasa endul yang ada di Cimahi, salah satunya sate maranggi.
Berikut ini merupakan rekomendasi tempat makan sate dengan rasa endul yang ada di Cimahi, salah satunya sate maranggi. /Instagram @aellyna_sapta

3. Warung Sate Pak Haji Endang

Rating 4,5

Alamat: Jl. Kolonel Masturi No.11, Cimahi, Kec. Cimahi Tengah, Kota Cimahi, Jawa Barat

Jam buka-tutup:
Senin-Sabtu pukul: 11.00–20.00
Minggu: tutup

No telepon: 0813-2168-9103

4. Kedai Sate Lugina

Rating 4,3 dari 188 ulasan

Kalau mau sate yang daging banget bisa pilih di kedai ini, sate dan bumbunya enak, mantap, potongannya bukan yang kecil-kecil, sesuai dengan harganya yang agak mahal, tetapi enak, lokasi tempat makan bersih, tidak tersedia parkir.

Alamat: Jl. Gatot Subroto, Karangmekar, Kec. Cimahi Tengah, Kota Cimahi, Jawa Barat

Buka setiap hari pukul: 10.00–21.00
No telepon: (022) 6642831

Baca Juga: Tes Visual: Sungguh Menipu Mata! Hanya 5 Persen Orang yang Bisa Melihat Bayi di Gambar

5. Sate Klaten Bu Sri 3

Sudah memiliki 3 cabang, sate Klaten Bu Sri, diklaim memiliki rasa yang mantap, apalagi sate sapinya mantap, makanan lainnya pun mantap. Sate kambing ini cocok buat lidah pelanggan asli dari Jawa. Mendapatkan rating 4,4 dari 67 ulasan google.

Halaman:

Editor: Linda Agnesia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah