Bandrek: Minuman Hangat Kaya Rempah, Berikut Resep Cara Membuatnya

- 4 Februari 2024, 15:10 WIB
Bandrek, rekomendasi minuman hangat saat cuaca dingin.
Bandrek, rekomendasi minuman hangat saat cuaca dingin. /YouTube Een Rosmalina

Baca Juga: 11 Kedai Soto dengan Rating Tinggi di Mojokerto, Kuah Soto Kaya Rempah-Rempah Siap Manjakan Lidah Pengunjung

4. Matikan api, kemudian saring wedang Bandrek yang sudah matang ke dalam teko. Proses penyaringan bertujuan untuk memisahkan bahan-bahan yang tidak diinginkan, sehingga mendapatkan hasil yang lebih bersih.

5. Ambil satu gelas saji, lalu tuangkan wedang Bandrek ke dalamnya. Pastikan teko sudah bersih agar tidak ada kotoran yang ikut masuk ke dalam minuman.

6. Kucurkan susu kental manis secukupnya ke dalam gelas, dan aduk hingga merata. Penambahan susu memberikan kelembutan dan kelezatan pada minuman Bandrek ini.

Baca Juga: Inilah 7 Bakso Paling Enak dan Nikmat di Lamongan, Intip Alamat dan Jam Bukanya Disini!

Dengan keunikan cita rasa dan kehangatannya, Bandrek tetap menjadi pilihan favorit, terutama di momen-momen spesial atau saat membutuhkan kesegaran di tengah dinginnya udara.

Halaman:

Editor: Dini Novianti Rahayu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x