5 Ide Kado untuk Imlek 2024 Pembawa Hoki Lengkap dengan yang Dilarang

- 7 Februari 2024, 14:10 WIB
Inspirasi kado di hari Tahun Baru Imlek 2024.
Inspirasi kado di hari Tahun Baru Imlek 2024. /Pexels/

2. Cermin

Cermin salah satu barang yang cocok diberikan saat Imlek 2024 karena memiliki arti harapan dan hoki (keberuntungan).

Baca Juga: Link Sembako KJP 2024 Online, Siapkan Dokumen Ini untuk Mendapatkan Bantuan!

3. Mie

Mie juga cocok dijadikan kado karena memiliki arti harapan dan doa panjang umur bagi yang menerima dan si pemberi.

4. Sempoa

Baca Juga: Puas Bikin Kenyang! Ini 7 Tempat Mie Ayam Paling Enak dan Murah Meriah di Bekasi, Cek Lokasinya di Sini

Memberikan sempoa juga salah satu tradisi yang selalu dilakukan orang Cina karena pembawa hoki dan dipercaya akan melancarkan bisnis.

5. Lukisan Gunung

Lukisan gunung juga cocok dijadikan kado Imlek karena pembawa hoki (keberuntungan) dalam dalam bentuk hubungan yang kuat.

Halaman:

Editor: Dini Novianti Rahayu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah